Suara.com - Mayang Luciana Fitri adik Vanessa Angel kini tengah disorot setelah meriis lagu bersama adiknya, Chika. Pesona Mayang pun kini menjadi buah bibir lantaran dituding memanfaatkan suasana duka atas meninggalnya Vanessa Angel dengan merilis sebuah lagu hingga trending di YouTube.
Mayang Luciana Fitri sendiri adalah adik kandung Vanessa Angel dari pernikahan Doddy Sudrajat dan Lucy Maywati. Sang ibu kandung meninggal dunia tak lama setelah melahirkan adik Vanessa.
Mayang pun juga menjadi salah satu ahli waris Vanessa Angel dari asuransi kematiannya bersama Doddy Sudrajat. Berikut pesona Mayang adik Vanessa Angel.
1. Mayang baru saja merilis sebuah video klip menyanyikan lagu 'Kemarin' bersama adiknya, Chika. Video klip keduanya pun sampai trending di Youtube dalam waktu singkat.
2. Mayang tinggal bersama sang ayah dan ibu sambungnya, Puput. Potretnya saat merayakan hari ulang tahun Doddy Sudrajat ini diakui sang ayah bahwa Mayang adalah salah satu perempuan yang disayanginya.
3. Mayang juga terlihat dekat dengan adik-adik sambungnya dari pernikahan sang ayah dengan Puput.
4. Beberapa tahun belakangan, Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah pun terlihat akur dengan keluarga sang ayah. Terlihat dari potret bersama sekeluarga ini.
5. Mayang juga belakangan semakin akrab dengan Vanessa Angel sebelum sang kakak meninggal dunia karena kecelakaan.
6. Setelah merilis lagu, Mayang mengaku mendapat banyak cibiran. Tapi ia juga mengatakan mulai terbiasa dengan cibiran warganet.
Baca Juga: Profil Doddy Sudrajat Ayah Vanessa Angel: Ributkan Warisan dan Hak Asuh Gala Sky
7. Mayang yang masih duduk di bangku sekolah ini pun mengaku masih akan fokus dengan pendidikannya dibanding bernyanyi dan terjun di dunia entertainment.
Itulah potret pesona Mayang adik Vanessa Angel yang baru saja merilis lagu setelah kematian sang kakak.
Berita Terkait
-
Video Vanessa Angel Ngaku Tak Punya Uang Jelang Lahiran Viral, Netizen Sentil Ayahnya
-
Pacar Deddy Corbuzier Semprot Media yang Gencar Beritakan Perebutan Warisan Vanessa Angel
-
Sahabat Mau Wujudkan Keinginan Terakhir Vanessa Angel, Beli Rumah buat Gala
-
Baru Debut jadi Artis, Instagram Adik Vanessa Angel Menghilang
-
Profil Doddy Sudrajat Ayah Vanessa Angel: Ributkan Warisan dan Hak Asuh Gala Sky
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan
-
Sinopsis Air Mata Mualaf: Acha Septiasa Jatuh Cinta dengan Islam, Ditentang Ayah yang Pendeta