Suara.com - Hari Guru Nasional diperingati pada tanggal 25 November. Perayaan hari guru ini pun dirayakan sebagai wujud terima kasih atas dedikasi para guru yang telah berjuang mencerdaskan generasi penerus bangsa. Sederet artis tanah air ini juga pernah merasakan pengalaman menjadi seorang guru. Bahkan beberapa di antaranya masih mengajar hingga saat ini.
Memiliki pekerjaan sebagai artis sekaligus guru membuat beberapa artis tersebut mampu memiliki rumah yang nyaman untuk ditinggali bersama dengan keluarga. Penasaran bagaimana potret rumah artis berprofesi guru? Langsung saja intip potretnya berikut ini yuk!
Istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina ternyata pernah merasakan pengalaman menjadi guru lho. Ibunda Rafathar ini tepatnya pernah menjadi guru TK. Pengalaman Gigi sebagai seorang guru membuatnya tidak main-main dalam mempersiapkan pendidikan bagi putra sulungnya itu. Sejak menikah dengan Raffi Ahmad, Gigi yang memang berasal dari keluarga berkecukupan itu pun tinggal di rumah yang mewah dan megah. Suaminya juga dijuluki sebagai Sultan Andara.
2. Susan Bachtiar
Seperti halnya Nagita Slavina, Susan Bachtiar juga menjadi guru TK. Susan memang dikenal telah cukup lama berkecimpung di dunia pendidikan. Kecintaannya pada anak-anak membuatnya mantap menjadi seorang guru TK. Sebelum menjadi guru TK, Susan telah menjadi guru bahasa Inggris. Ia memiliki hunian nyaman dengan nuansa homey dan elegan.
3. Herfiza Nofianti
Herfiza Nofianti merupakan artis cantik yang juga istri dari Ricky Harun. Saat ini ia sudah jarang tampil di layar kaca. Usut punya usut, sekarang Herfiza berprofesi sebagai seorang dosen tetap di Universitas Dr. Moestopo. Kini Herfiza tinggal di sebuah rumah yang nyaman bersama Ricky Harun dan anak-anak mereka. Ruang tamu rumah mereka juga nyaman dengan sebuah televisi LED yang cukup besar.
4. Desy Ratnasari
Baca Juga: Alasan Nagita Slavina Pilih Persalinan Caesar Ketimbang Normal
Artis senior Desy Ratnasari dikenal sebagai politikus dan menjabat sebagai anggota dewan. Selain pekerjaan di dunia politik, Desy Ratnasari juga merupakan dosen. Ia mengampu kuliah di jurusan Psikologi di sebuah universitas. Rumah Desy Ratnasari ini mewah dan megah bak istana. Wajar sih soalnya Desy sudah sangat lama berkecimpung di dunia hiburan. Belum lagi profesinya sebagai politikus pastinya pundi-pundi rupiahnya terus bertambah.
5. Reza Rahadian
Aktor Reza Rahadian merupakan salah satu staf pengajar atau dosen jurusan Vokasi Ilmu Komunikasi Universitas Indonesia. Pekerjaannya sebagai aktor dan pengajar ini membuatnya mampu memiliki hunian mewah dan nyaman. Bahkan rumah milik Reza Rahadian ini memiliki ruang khusus untuk tempat menyimpan deretan piala yang telah ia raih di dunia entertainment.
6. Ellen eks Cherrybelle
Ellen Nita Vindriana merupakan mantan anggota Cherrybelle. Ia kini sudah tak aktif di dunia hiburan dan memilih menjadi seorang dosen. Bahkan Ellen yang mengajar di Politeknik Negeri Malang ini sudah menjadi PNS lho. Ellen mengajar di bidang Manajemen Akutansi. Memilih mundur dari dunia hiburan dan fokus pada pekerjaan sebagai seorang PNS. Potret rumah Ellen Nita yang sedikit terekspos dari unggahan Instagram memperlihatkan tempat tinggalnya sekarang. Rumah Ellen nampak sederhana dan nyaman, bagian kamar tidurnya ini juga lengkap dengan sebuah kaca besar dan rak baju gantung.
7. Dodit Mulyanto
Berita Terkait
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Perpendek Rentang Kendali, Pakar Usulkan Polri Dibagi Dua Wilayah: Barat dan Timur
-
Guru Besar UNM Soroti Pasal Penghinaan di Era 'Big Bang' Transformasi Hukum 2026
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Jejak Digital Aura Kasih Kembali Viral, Pernah Sebut Nagita Slavina Gendut
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z