Suara.com - Setelah lahir, sosok Baby R alias anak kedua Nagita Slavina dan Raffi Ahmad jadi sorotan. Termasuk soal harga outfit baby Rayyanza anak kedua Nagita Slavina.
Bukan tanpa sebab nih, sebab meski baru saja lahir, Baby R dianggap sudah sultan sejak bayi. Berbagai barang perlengkapan yang disiapkan untuknya memiliki harga yang tak tanggung tanggung.
Mulai dari baju bayi, bantal, hingga stroller yang bermerek dan tentunya memiliki harga fantastis. Nah penasaran berapa harga outfit baby Rayyanza anak kedua Nagita Slavina? Yuk simak ulasannya berikut.
1. Baju tidur
Setelah lahir, Baby R tentu membawa kebahagiaan yang luar biasa bagi keluarga. Ia pun menjadi mainan yang tentunya menggemaskan. Saat digendong oleh sang nenek, Rieta Amilia, Baby R terlihat memakai baju tidur yang harganya tidak main-main.
Baby R terlihat memakai Babies Starry Footless Zip-Up Organic Cotton Sleepsuit dengan harga Rp850.000. Sedangkan untuk kaus kakinya memiliki harga Rp468.000.
2. Stroller bayi
Untuk stroller, bukan Gigi kalau tidak mahal dan bermerek. Stroller Baby R diketahui berasal dari brand Dior yang harganya kelewat fantastis.
Diketahui, Bassinet and Stroller Combo ini bisa didapat di dior.com. Sedangkan untuk harganya dibanderol dengan nilai Rp109,700.000.
Baca Juga: 8 Momen Nagita Slavina Umumkan Nama dan Wajah Anak Kedua, Penuh Haru!
3. Bantal menyusui
Setelah lahir dan kondisi Gigi mulai membaik, Baby R pun mulai sering digendong dan ditimang-timang sang ibu. Di satu waktu, Gigi terlihat memakai bantal menyusui yang harganya cukup mahal.
Untuk bantal menyusui baby R ini, Gigi membelinya dari Clevamama dengan warna biru yang lucu. Banyal ini memiliki harga Rp1.4 juta, wah cukup fantastis ya.
4. Setelan baju bayi
Siapa bilang baju bayi taka da yang mahal. Nyatanya, baby R terlihat memakai baju set yang harganya lumayan lho.
Baby R terlihat memakai baju set Bodysuit & Pants Set Petit Bateau berwarna biru muda. Baju ini dibanderol dengan harga Rp545 ribu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Meriam Bellina Minta Calon Penonton Jangan Tertipu Trailer Titip Bunda di Surga-Mu
-
Final Score Malam Ini: Ketika Dave Bautista Hidupkan Kembali Formula Die Hard di Stadion Sepak Bola
-
Wajib Tonton Titip Bunda di Surga-Mu, Drama Keluarga Lintas Generasi yang Kuras Air Mata
-
Lebih dari Kisah Persahabatan, Surat Untuk Masa Mudaku Ajak Penonton Sembuhkan Trauma Masa Kecil
-
Hellboy (2019): Si Anak Iblis yang Berusaha Balas Dendam pada Penyihir Kuno, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Shining Drakor Baru Jinyoung GOT7: Masinis yang Galau karena Cinta Masa Lalu
-
Netflix Kantongi Hak Distribusi Film Gundam, Bakal Dibintangi Sydney Sweeney dan Noah Centineo
-
Nikita Mirzani Minta Denada Jangan Berkelit: Akuin Aja Itu Anak Lo, Gitu Aja Repot
-
Di Pesantren saat Longsor, Santri Ini Harus Terima Kenyataan Pilu Seluruh Keluarga Meninggal
-
Terungkap! Alasan Kim Hye Yoon Bintangi Drakor No Tail To Tell