Suara.com - Model asal Brazil, Eryck Amaral menjadi bahan perbincangan tatkala menikahi artis tanah air Aura Kasih pada tahun 2018. Namun, pada 28 April 2021, keduanya bercerai. Seperti apa potret terkini Eryck Amaral?
Eryck sendiri diketahui telah kembali ke tanah kelahirannya, Brazil. Di sana ia kembali beraktivitas seperti sebelum menikah.
Eryck juga sebelumnya sempat di Thailand dan membintangi iklan televisi serta menjadi model fashion di sana. Penasaran seperti apa? Inilah deretan potret terkini Eryck Amaral.
1. Telanjang dada
Pose telanjang dada seperti ini lumrah dilakukan oleh seorang model. Tampaknya Eryck Amaral begitu menikmati photoshoot ini dilihat dari ekspresinya yang begitu ceria.
2. Di tepi laut
Ia menghabiskan waktunya selain untuk bekerja, juga berjalan-jalan. Apalagi, Brazil merupakan salah satu negeri yang dijuluki surga tropis di dunia. Maka ia tak segan mengeksplor tanah kelahirannya itu.
3. Menikmati kehidupan sebagai model
Masih berusia 27 tahun, Eryck Amaral begitu menikmati profesinya sebagai model. Ia aktif terlibat dalam berbagai proyek komersial di Brazil. Eryck juga tampak sering bermain dengan saudara-saudara lelakinya.
Baca Juga: Jadi Hot Mom! Intip 7 Potret Aura Kasih Momong Anak
4. Terkena sinar matahari
Berpose di bawah terpaan sinar matahari begini bikin wajah Eryck Amaral semakin terlihat jelas di bagian-bagian yang memukau. Misalnya rahangnya yang tegas dan matanya yang memesona.
5. Di kampung halaman
Eryck Amaral berpisah dari Aura Kasih lantaran sang mantan istri tak tahan jika harus terus menerus menjalin hubungan jarak jauh Indonesia-Brazil. Nyatanya, kehidupan Eryck di Brazil adalah nyawanya.
Ia juga mungkin membutuhkan proses adaptasi yang sangat panjang jika terus bertahan di Indonesia sehingga perpisahan itu tak bisa terelakkan lagi.
6. Berkarier di Thailand
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan