Suara.com - Boy William langsung teringat film The Guardian saat mengetahui Ivan Gunawan menyebut dua boneka sebagai anaknya. Sambil geleng-geleng, dia menduga Ivan memuja roh seperti di dalam film tersebut.
"Gue baru aja nonton film di Netflix judulnya The Guardian itu tentang sekelompok orang pemuja boneka," kata Boy William dikutip dari kanal YouTube Boy William yang diunggah Selasa (28/12/2021).
Di depan Ivan Gunawan, Boy curiga kalau presenter dan desainer itu ikut sekte sesat. Untuk memastikannya, dia bertanya langsung pada Igun, sapaan akrab Ivan Gunawan.
"Jadi mereka percaya di dalam boneka ada roh, spirit, yang bisa membawa mereka ke ketenaran, keberuntungan dan cinta dan mereka memuja-muja itu dan berhasil, lu percaya?" tanya Boy William.
Ivan Gunawan mengaku mengetahui mitos soal boneka berisi roh. Namun, baginya hal itu terlambat jika ia memulai pemujaan demi ketenaran.
"Kalau aku muja dia terlambat, udah dari 20 tahun lalu gue terkenal dan nggak pernah turun," ujar Ivan Gunawan sekaligus membantah kalau dia pemuja boneka.
Ivan Gunawan menegaskan bahwa dia tak memuja boneka yang sudah dianggap sebagai anaknya sendiri.
"Aku nggak muja dia, nggak ada yang aku puja. Dia ini kayak yang hidup biasa, nggak harus dipuja," kata Ivan Gunawan.
Baru-baru ini, Ivan Gunawan memperkenalkan dua boneka yang disebut anak kandungnya. Dua boneka itu dia beri nama Miracle dan Marvel.
Baca Juga: Ivan Gunawan Emosi Anaknya Dibilang Cuma Boneka, Boy William Mau Diguyur Wine
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Bantah Penyuka Sejenis, dr Boyke Justru Sorot Pria yang Suka ke Tempat Gym
-
Hati Ivan Gunawan Tergerak, Salurkan Rp150 Juta untuk Korban Banjir Sumatera Lewat Mandjha Hijab
-
Disangka Perhiasan, Ivan Gunawan Geleng-Geleng Kepala Ditawari Kereta Kencana
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?