Suara.com - Dorce Gamalama masih berjuang untuk sembuh melawan diabetes. Namun belakangan, kondisi Dorce semakin membaik.
"Sudah membaik ya. Terakhir di cek, sudah normal semua," ujar salah satu sahabat Dorce, Hetty Sunjaya lewat sambungan telepon, Sabtu (8/1/2022).
Namun menurutHetty, Dorce masih harus melakukan pengecekan kesehatan.
"Masih ada terapi, check up juga ke rumah sakit. Masih konsumsi obat juga," katanya.
Dorce juga masih mengalami masalah di kedua kakinya. Lamanya penggunaan kursi roda jadi pemicu timbulnya penyakit.
"Kakinya ada dua-duanya bengkak. Mungkin karena nggak pernah berjalan. Kan di kursi roda terus," ujar Hetty.
Oleh karenanya, Dorce juga belum bisa beraktivitas seperti biasa.
"Sekarang masih stop dulu. Jadi, belum ada kegiatan televisi, pribadi juga belum ada. Terus kebiasaan membuat lagu, rekaman, sudah nggak," katanya.
Sebagaimana diketahui, Dorce Gamalama dilarikan ke rumah sakit pada 23 Oktober 2021. Dorce ketika itu bahkan sempat dirawat intensif.
Baca Juga: 6 Potret Terkini Dorce Gamalama, Kondisinya Memprihatinkan dan Makin Kurus
Dari hasil pemeriksaan, Dorce Gamalama diketahui mengidap diabetes. Dorce juga sempat mengeluhkan sakit di bagian dada serta terkendala saat buang air kecil.
Berita Terkait
-
Sayang Banget, Rumah Dorce Gamalama Cuma Laku Rp430 Juta dari Harga Rp2 Miliar Demi Bayar Utang
-
Kebangetan, Utang Almarhum Dorce Gamalama Belum Dibayar Anak Angkat Meski Rumah Warisan Terjual
-
Niatnya Jadi Museum, Rumah Dorce Gamalama Dijual Anak Angkat dengan Harga Murah
-
Kaleidoskop 2022: Mulai Ratu Elizabeth II Mangkat Hingga Rahul Bajaj, Obituari Para Tokoh Otomotif
-
Hotman Paris Siap Bantu Kakak Dorce Gamalama Urus Warisan, Gratis!
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Insiden Kocak di Balik Momen El Rumi Lamar Syifa Hadju Bikin Ngakak
-
Pinkan Mambo Bongkar Bayaran Manggung di Synchronize Festival 2025, Fantastis!
-
Tak Gentar Melawan Israel, Chiki Fawzi dan Relawan Siapkan Misi Baru untuk Gaza dari Indonesia
-
Dikira Flexing Jam Tangan Mewah, Deddy Corbuzier Langsung Bungkam dengan Fakta Ini
-
Soimah Kapok Beli Mobil Mewah, Keluhkan Pajak Gede Hingga Harga Jual Turun Drastis
-
Saingi Tepuk Sakinah, Kiky Saputri cs Bikin Tepuk Amanah Sindir Keras Anggota DPR RI
-
Erika Carlina Dilamar DJ Bravy di atas Panggung, Langsung Cari Vendor Nikah
-
Rayakan Anniversary ke-5, Dul Jaelani dan Tissa Biani Disindir: El Rumi dan Syifa Udah Mau Nikah!
-
Detik-detik Nadya Almira Jenguk Adnan, Diwarnai Tangis Ibu hingga Tolak Salaman
-
Beda Reaksi Rizky Nazar vs El Rumi saat Ditanya Rencana Nikahi Syifa Hadju