Suara.com - Pasangan artis Titi Kamal dan Christian Sugiono baru saja menempati rumah baru mereka di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan. Rumornya, hunian baru mereka senilai Rp 20 miliar.
Namun saat dikonfirmasi secara langsung, keduanya kompak mengatakan sudah lupa berapa harga rumah tersebut. Namun, Christian Sugiono memang perlihatkan gesture pusing jika mengingat bon tagihan pembangunan rumah tersebut.
"Kami udah lupa lagi harganya. Bonnya udah nggak tahu kemana, saya juga nggak mau lihat tagihannya," kata Christian Sugiono tampak pusing ditemui di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan, Kamis (13/1/2022).
Titi Kamal ikut tertawa melihat reaksi suaminya. Ia pun enggan membahas harga rumah mewahnya tersebut.
"Udah lupa, nggak enak juga ngebahasnya, haha," ujar Titi Kamal.
Kabar rumah Titi Kamal dan Christian Sugiono seharga Rp20 miilar mencuat setelah keduanya tampil di YouTube milik Sule beberapa waktu lalu. Saat melakukan room tour, Sule melihat beberapa barang mewah milik Christian Sugiono dan Titi Kamal. Dia pun terpesona dan langsung menebak harga rumah tersebut.
"Ini harganya puluhan M (miliar) pasti, ada 20 M?" tanya Sule.
"Berapa ya? Kalau tanah dicampur tanah, dicampur bangunan, ya lebih dari Rp 20 M," kata Tian.
Titi Kamal dan Christian Sugiono tak memungkiri saat membangun rumah tersebut keduanya sempat kebingungan karena sulit mendapatkan desain yang ideal. Sebab mereka awalnya membeli rumah tua dan dibongkar serta dibangun dari nol.
Baca Juga: 6 Artis Menolak Adegan Ciuman di Film, Alasannya Bikin Salut!
Berita Terkait
-
Review Film Air Mata di Ujung Sajadah 2: Sekuel yang Menguras Air Mata
-
Review Film Getih Ireng: Obsesi Memiliki Anak yang Berujung Malapetaka!
-
Pengalaman Pribadi? Titi Kamal Terbawa Emosi saat Perankan Adegan Keguguran di Film Getih Ireng
-
Sinopsis Film Air Mata di Ujung Sajadah 2, Perebutan Hak Asuh Baskara Makin Pelik
-
Review Getih Ireng: Teror Brutal dari Thread Jeropoint yang Bikin Ngeri
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul
-
Beda Sikap dengan Ruben Onsu, Jordi Onsu Murka Diminta Temui Tante: Jangan Sok Akrab