Suara.com - Aktor Irwansyah mengungkap alasan tidak banyak komentar mengenai kasus sang adik, Hafiz Fatur. Padahal, dia menjadi salah satu korban dengan kerugian yang sangat besar.
"Bukan nggak berani. Cuma gue mau ngasih tahu apa tentang ini. Kalau kasus pastinya dari pihak kejaksaan atau dari pihak berwenang yang lebih ngerti," kata Irwansyah di akun YouTube KH INFOTAINMENT yang diunggah pada Minggu (16/1/2022).
Perihal penggeledahan rumah miliknya oleh pihak kejaksaan baru-baru ini, Zaskia Sungkar sudah tidak mau ambil pusing.
"Itu kan di rumah sana. Dari pas kita dapat kabar, akhirnya kita tahu rumah itu disekolahin tanpa sepengetahuan kita, kita harus yasudah mau gimana lagi, sudah mulai ikhlas," ujar Zaskia Sungkar di tempat yang sama.
"Kita berusaha kalau emang bukan rezeki kita, yasudah nggak usah diurusin lagi, nggak usah dipikirin. Makanya pas kemaren ada apa-apa di sana kita sudah nggak mau tahu," sambungnya lagi.
Bahkan ibu satu anak ini tidak tahu apakah kejaksaan menyita barang-barang di sana atau tidak.
"Nggak tahu. Nggak mau nanya juga," tutur Zaskia Sungkar.
Ditanya apakah trauma atau tidak, Zaskia Sungkar membantahnya. Istri Irwansyah ini cuma mengatakan lebih waspada ke depannya.
"Trauma mungkin, lebih berhati-hati," ungkap Zaskia Sungkar.
Baca Juga: Adiknya Betah Menduda, Zaskia Sungkar Doakan Yusuf Sungkar Segera Bertemu Jodoh
Seperti diketahui, Hafiz Fatur diam-diam menggadaikan aset kekayaan milik Irwansyah ke bank. Aset tersebut berupa rumah, tanah serta mobil.
Kerugiaan yang dialami Irwansyah sendiri mencapai miliaran rupiah. Dia sudah menempuh jalur hukum atas perbuatan adiknya tersebut.
Sayangnya hingga kini, Hafiz Fatur masih berstatus sebagai buronan. Keberadaannya tidak ada yang tahu.
Berita Terkait
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Bocoran Zaskia Sungkar: 3 Produk Wajib Ada untuk Kulit Newborn, Apa Saja?
-
Zaskia Sungkar Akhirnya Umumkan Jenis Kelamin Sang Anak: Its a Boy!
-
Zaskia Sungkar Bagikan Perkembangan Kehamilan di Trimester Kedua, Bayi Seukuran Nanas
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati