Suara.com - Postingan Indra Kenz, Crazy Rich Medan yang menyebut miskin adalah privilege mendapat kritik. Terlebih saat ia menyebut tekanan sebagai orang kaya lebih barat.
Ucapan itu sebenarnya hadir sekira seminggu yang lalu. Namun mendadak heboh usai viral di Twitter pada Jumat (21/1/2022).
"Sebenarnya lahir miskin itu privilege sih," tulis Indra Kenz membuka postingannya.
Hal itu karena si miskin yang disebut memiliki 'keistimewaan' alias privilege bisa merasakan perjuangan menuju kesuksesan.
Berbeda dengan si kaya yang pada saat lahir sudah berkecukupan. Pria bernama lengkap Indra Kesuma ini menyebut mereka itu memiliki tekanan mental besar.
"Kalau terlahir kaya nggak bisa jadi miskin. Harus lebih kaya lagi, itu yang berat," ucapnya.
Salah satu warganet tak terima jika kemiskinan itu justru disebut sebagai hak istimewa. Ia mencibir bahwa Indra Kenz tak pernah merasakan kesulitan ekonomi.
"Orang kayak lu enak bisa ngebacot begitu karena mungkin nggak pernah merasakan nangis nggak bisa bayar SPP, makan kurang gizi," kata @niletilapio di Twitter.
Namun ternyata, dugaan warganet salah, Indra Kenz rupanya pernah mengalami masa sulit.
Penasaran seperti apa profil Crazy Rich Medan ini? Simak beberapa faktanya.
Profil Indra Kenz
Pria bernama lengkap Indra Kesuma ini lahir di Rantauprapat, Sumatera Utara pada 31 Mei 1996. Ia merupakan sulung dua bersaudara dari keluarga sederhana.
"Kalau kami mau makan, naik motor berempat," kata Indra Kenz di VDVC Talk.
Bekerja dari usia 16 tahun
Tak mau hidup dalam keadaan itu, Indra Kenz akhirnya mulai bekerja. Sejak umur 16 tahun ia mencoba bermacam pekerjaan.
Berita Terkait
-
Profil Ayah Raline Shah, Gagal Jadi Mertua Miliader Brian Armstrong?
-
Segini Harta Kekayaan Ayah Raline Shah: Pejabat Sekaligus Crazy Rich Medan
-
Masih Setia Tunggu Indra Kenz yang Dipenjara, Sikap Vanessa Khong Digunjing: Padahal Bukan Suami
-
5 Crazy Rich Indonesia Tersandung Kasus Hukum: Dari Indra Kenz Sampai Harvey Moeis
-
Profil Vanessa Khong, Banyak yang Ingin Dia Putus dengan Indra Kenz, Setia Menanti Tunangan Keluar Bui
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
Yesaya Abraham Bocorkan Adegan Paling Bikin Kaget di Sinetron Beri Cinta Waktu
-
4 Film Dean Fujioka Mantan Suami Vanina Amalia Putri Bos Sido Muncul, Termasuk Orang Ikan
-
Cerita Adhisty Zara Debut Sinetron Beri Cinta Waktu
-
Lebih Brutal dari Film Pertama, Ini 5 Fakta Kenapa Black Phone 2 Begitu Mengerikan
-
Celine Evangelista Tanpa Hijab di Film Danyang Wingit, Begini Penjelasannya
-
Industri Komedi Buka Pintu: Bintang Emon Beberkan Ikhtiar Jemput Bola Komika Perempuan
-
Film Suka Duka Tawa, Suara Baru Komedi dari Sudut Pandang Perempuan
-
Kisah Reza Rahadian Kecil Jadi Tukang Potong Rumput karena Kesulitan Ekonomi
-
Bukan Cuma Ngobrol, Rayn Wijaya Bongkar Trik Jaga Mood Yesaya Abraham di Lokasi Syuting
-
Ayu Chairun Nurisa Bantah Tudingan Umrah buat Kabur dari Pemeriksaan Tersangka