Suara.com - Rumah baru Gala Sky Andriansyah segera ditempati. Waktunya, hanya tinggal menunggu renovasi bangunan itu selesai.
Saat pindah nanti, Faisal akan menggelar syukuran di rumah baru Gala Sky Andriansyah. Tapi satu hal, ia tidak akan mau mengundang sang besan, Doddy Sudrajat.
"Tidak, tidak ada niat saya (mengundang)," kata Faisal di kanal YouTube Seleb oncam News, Jumat (21/1/2022).
Faisal memberikan alasan, bagaimana bisa ia mengundang seseorang yang menolak adanya rumah untuk sang cucu. Terlebih sudah ada laporan ke Kementerian Sosial.
"Sumbangan untuk rumah (Gala) malah dilaporkan ke Kemensos agar disita negara," kata mertua Vanessa Angel ini.
"Duit ada, daripada dibelikan rumah untuk cucu saya, mending duit ini dikasih ke pemerintah. Walah, walah," kata Faisal.
Dengan kondisi seperti itu, haruskah ia mengundang Doddy Sudrajat. "(Ajak) Minum teh, ngopi? Nggak, nggak ada," ujar kakek Gala ini.
Rencananya proses renovasi rumah itu akan rampung pada Maret. Tapi kapan tanggalnya, Faisal belum bisa memastikan.
Seperti diketahui, rumah yang ditempati Gala Sky Andriansyah sekarang berstatus kontrak. Sahabat Vanessa Angel, Marissya Icha pun berusaha menggalang dana.
Baca Juga: Haji Faisal Belum Rela Fuji Dipinang Thariq Halilintar, Kenapa?
Tujuannya untuk membelikan Gala Sky Andriansyah rumah sekaligus mewujudkan impian Vanessa Angel.
Berita Terkait
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
BMKG Prediksi Iklim 2026 Akan Normal di Sebagian Besar Wilayah Indonesia, Suhu 2529C
-
Sempat Emosi, Fuji Bagikan Pengalaman Terburuknya dengan Oknum Penggemar
-
Satu Jam Direkam, Fuji Pernah Labrak Ibu-Ibu sampai Dipisahkan 3 Satpam
-
Manuver Purbaya Tarik Bea Keluar Emas, Ini Efeknya Versi Ekonom UI
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?
-
Sudrajat Penjual Es Gabus Ketahuan Banyak Bohong, Deddy Corbuzier Batal Kasih Bantuan
-
Ressa Minta Pengakuan Sebagai Anak Kandung Harus dari Mulut Denada Sendiri
-
Syutingnya Bikin Tangerang Macet Total, Film Lisa BLACKPINK Ternyata Berlatar Myanmar
-
Tessa Mariska Sebut Ayah Kandung Ressa Anak Denada Seorang Rapper, Siapa?
-
Fakta Catherine O'Hara Pemeran Ibu Kevin di Home Alone, Meninggal Dunia di Usia 71 Tahun
-
Aksi Open to Work Prilly Latuconsina Diduga Gimik Brand, Dikritik Tak Sensitif Realita Sosial
-
Viral Siswa SMPN 3 Depok Bawa Meja Lipat dari Rumah, Padahal Gedung Baru Direnovasi Rp 28 Miliar