Suara.com - Tidak banyak yang tahu, sederet artis Bollywood ini ternyata lahir dari keluarga tentara. Ya, ayah mereka berprofesi sebagai tentara loh.
Sebut saja ada Preity Zinta, Anushka Sharma hingga Priyanka Chopra yang mempunyai ayah seorang tentara.
Kira-kira bagaimana yah kisah mereka lahir dari orangtua yang merupakan abdi negara? Penasaran? Simak ulasannya.
1. Anushka Sharma
Ayah Anushka Sharma ternyata pernah ikut bertempur dalam perang sejarah India, Perang Kargil yang terjadi pada 1999.
Ayahnya bernama Ajay Kumar Sharma yang merupakan Kolonel Angkatan Darat India. Tak heran kalau Anushka Sharma sempat menempuh pendidikan di Sekolah Angkatan Darat di Bengaluru.
2. Preity Zinta
Jabatan ayah Preity Zinta, Durganand Zinta semasa hidupnya tidak main-main. Dia merupakan seorang perwira Angkatan Darat India.
Sayangnya, Durganand Zinta meninggal dunia dalam kecelakaan mobil tragis. Saat itu, Preity Zinta masih berusia 13 tahun.
Baca Juga: Hits Kesehatan: Penyebab Kematian Pasien Varian Omicron, Arti Mainan untuk Anak
Kendati begitu, saudara Preity Zinta yang bernama Deepankar meneruskan jejak sang ayah dengan menjadi Perwira di Angkatan Darat India.
3. Priyanka Chopra
Priyanka Chopra juga terlahir dari keluarga tentara Ayahnya, Dr Ashok Chopra dan ibunya, Dr Madhu Akhauri pernah menjabat sebagai dokter di Angkatan Darat India.
Sayangnya, ayah Priyanka Chopra sudah meninggal dunia pada 10 Juni 2013 akibat penyakit kanker.
4. Sushmita Sen
Ayah Sushmita Sen, Shubeer Sen merupakan komandan Angkatan Udara India. Dia memulai tugas sejak Oktober 1966.
Tag
Berita Terkait
-
Sinopsis The Bluff: Priyanka Chopra Tampil Badass sebagai Ratu Bajak Laut
-
7 Potret Seleb Bollywood Rayakan Natal 2025, Ada Kareena Kapoor dan Alia Bhatt
-
10 Aktor Bollywood Ini Akui Lakukan Transplantasi Rambut untuk Kembalikan Kepercayaan Diri
-
Pesawat Air India Jatuh, Shah Rukh Khan dan 7 Seleb Bollywood Ini Ungkap Dukacita
-
Sinopsis Kesari Chapter 2, Film Terbaru Akshay Kumar dan Ananya Panday
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah