Suara.com - Pembaptisan biasanya dilakukan saat seseorang masih bayi. Namun ternyata ada juga yang tidak melakukannya, seperti artis dibaptis saat sudah dewasa.
Baptisan dikenal sebagai sakramen inisiasi Kristen yang melambangkan pembersihan dosa. Baptisan juga melambangkan kematian bersama Yesus. Dengan masuk ke dalam air, orang yang dibaptiskan itu dilambangkan telah mati. Ketika ia keluar lagi dari air, hal itu digambarkan sebagai kebangkitannya kembali.
Lalu siapa saja artis dibaptis saat sudah dewasa? Yuk, simak informasi selengkapnya di bawah ini!
1. Marsha Aruan
Di urutan pertama ada Marsha Aruan, mantan pacar El Jalaludin Rumi. Marsha Aruan baru dibaptis saat usianya 24 tahun, tepatnya pada tahun 2020 silam.
Marsha Aruan dibaptis bersama adiknya, Michelle Aruan.
2. Jessica Iskandar
Ibunda El Barack yang tengah berbahagia menantikan kelahiran anak keduanya ini juga dibaptis pada tahun 2021 sebelum menikah dengan Vincent Verhaag.
Pembaptisan ini merupakan yang kedua kalinya dalam hidup presenter yang akrab disapa dengan nama Jedar itu.
3. Chelsea Olivia
Sebagai ibu dari dua anak, Chelsea Olivia telah membaptis kedua anaknya, Nastusha Olivia Alinskie dan Dante Oliver Alinskie saat masih bayi. Namun rupanya ia sendiri dibaptis saat sudah dewasa, tepatnya sebelum menikah dengan Glenn Alinskie pada tahun 2014 dan mendapat nama baptis Gabrielle.
4. Felicya Angelista
Istri dari Caesar Hito ini juga dibaptis untuk yang kedua kalinya seperti Jessica Iskandar saat ia sudah dewasa. Tepatnya, saat artis yang akrab disapa Feli ini melakukan perjalanan rohani ke Israel pada tahun 2019.
Baca Juga: El Barack Nangis Positif Covid-19, Jessica Iskandar dan Suami Berikan Semangat
Meskipun demikian, ibu satu anak ini sebenarnya sudah pernah dibaptis saat masih duduk di bangku SMP.
5. Callista Arum
Artis yang melejit lewat perannya di sinetron Buku Harian Seorang Istri ini baru dibaptis saat usianya sudah 17 tahun, tepatnya pada tahun 2021 silam.
Nah itu dia artis dibaptis saat sudah dewasa. Setelah dibaptis, mereka jadi lebih siap menjalani kehidupan ini sesuai dengan teladan Kristus.
Kontributor : Chandra Wulan
Berita Terkait
-
El Barack Nangis Positif Covid-19, Jessica Iskandar dan Suami Berikan Semangat
-
El Rumi Pajang Foto Ngenes Dapat Lemparan Buket Bunga, Komentar Maia Estianty Disorot
-
Caesar Hito dan Felicya Angelista Lagi Liburan di Bali, Simak 5 Momen Serunya
-
Felicya Angelista Pakai Baju Renang saat Gendong Anak, Body Langsing Tuai Pujian
-
Artis Ibukota Ramai-ramai Bangun Bisnis Besar di Bali, Mulai Ruben Onsu Hingga Raffi Ahmad
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Terjawab Aturan Hamish Daud dan Raisa soal Anak dan Harta Gana-gini usai Sepakat Cerai
-
Detik-Detik Miss Universe 2025 Ricuh: Miss Meksiko Disebut 'Bodoh', Para Finalis Kompak Walk Out
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya
-
Hamish Daud Jawab Isu Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Sudah Saling Kenal 10 Tahun Lalu
-
5 Fakta Misteri Hilangnya Bilqis, Diduga Diculik saat Sang Ayah Bermain Tenis
-
Raffi Ahmad Akhirnya Tiba di Nusakambangan Bareng Irfan Hakim, Penuhi Janji Jenguk Ammar Zoni?
-
Siapa Junko Furuta? Nessie Judge Dikecam karena Pajang Fotonya di Konten Nerror
-
Sempat Ketahuan Sampai Loncat dari Rooftop, Kisah Pelarian Ahmad Sahroni Saat Rumah Dijarah