Suara.com - Setelah 10 tahun di penjara, artis dan politikus Angelina Sondakh akan menghirup udara bebas besok, Kamis (3/3/2022). Angie, begitu ia biasa disapa, keluar dari penjara lebih dini setelah mendapat program Cuti Menjelang Bebas (CMB).
Meski mendapat program CMB, Angelina Sondakh sendiri seharusnya sudah bisa keluar dari penjara pada Oktober 2021. Namun, ibunda Keanu Massaid tidak membayar sisa denda sebesar Rp 4.538.027.278, kebebasannya pun ditangguhkan.
"Maka tanggal menjalani CMB Angelina Sondakh menjadi 3 Maret 2022," jelas Rika Aprianti, Kabag Humas Kementrian Hukum dan HAM Direktorat Jenderal Pemasyarakatan.
Kabar Angelina Sondakh akan keluar penjara besok menjadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Rabu (2/3/2022).
Tapi selai itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lain yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:
1. Marcelino Lefrandt Ungsikan Anak-Anak ke Manado, Ada Apa?
Marcelino Lefrandt harus bersabar tinggal berjauhan dengan dua anaknya. Sebab mereka yang biasa tinggal dengan sang aktor, kini berada di Manado.
Keberadaan dua anak Marcelino Lefrand, Marcelle Brinette Renée Lefrandt dan Jarvis Leopold Rezer Lefrandt di kampung halaman, lantaran bintang film Terlalu Tampan ini sempat terinfeksi covid-19.
Baca Juga: Susul Indra Kenz, Giliran Doni Salmanan Dilaporkan ke Bareskrim Polri
2. Kasus Narkoba Rizky Nazar Tak Sampai Pengadilan, Kok Bisa?
Kasus narkoba yang menjerat Rizky Nazar disebut tidak berlanjut hingga ke Pengadilan. Ia hanya diwajibkan menjalani rehabilitasi rawat jalan yang tersisa dalam dua sesi pertemuan.
Hal itu disampaikan oleh Kepala Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Jakarta Selatan Dikdik Kusnadi saat dikonfirmasi awak media pada Selasa (1/3/2022).
3. Polisi Resmi Tahan Aliff Alli Terkait Kasus Pemalsuan Dokumen
Polda Metro Jaya resmi menahan Aliff Alli atas dugaan pemalsuan dokumen usai lebih dulu ditetapkan sebagai tersangka pada 15 Februari 2022.
Tag
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?