Suara.com - Indra Kenz merupakan crazy rich yang kini tengah menjadi sorotan. Sosoknya yang dikenal tajir dan pernah menyebut kemiskinan sebagai privilege ini terancam bakal dimiskinkan gara-gara terjerat kasus investasi bodong berkedok trading Binomo.
Lewat media sosial, Indra Kenz kerap memamerkan kekayaan yang ia miliki termasuk rumah mewahnya. Sebelum menjadi terjerat kasus investasi bodong, Indra baru saja selesai membangun rumah impiannya yang mewah dan megah.
Rumah Indra Kenz yang berlantai tiga berdiri kokoh bak istana. Penasaran seperti apa kediamannya? Simak berikut ini.
1. Bak Istana
Rumah Indra Kenz dibangun dengan 3 lantai. Rumahnya ini bernuansa klasik dengan didominasi warna putih. Detail ornamen dan bermacam dekorasi diperhatikan dengan seksama. Rumahnya ini sangat luas sehingga cukup untuk menampung banyak orang. Bahkan dari penuturan Indra Kenz rumahnya muat untuk dimasuki hingga orang satu RT.
2. Pilar Tinggi
Area bagian depan rumah Indra Kenz berdiri kokoh pilar-pilar besar yang menopang rumah Indra. Pilar tersebut membuat rumah mewah Indra Kenz semakin terasa layaknya istana. Area bagian depan rumahnya ini digunakan untuk parkir koleksi kendaraan miliknya.
3. Ada Liftnya
Di bagian belakang rumah, ada sebuah lift yang akan menghubungkan area belakang rumah ke rooftop. Keberadaan lift ini membuat rumah Indra Kenz semakin terasa mewah dan megah.
4. Ruang Nonton dan Karaoke
Ada satu bagian rumah di rumah baru Indra Kenz yang tidak dirubah dari bentuk aslinya. Bagian itu adalah ruang untuk bersantai yang bisa digunakan untuk menonton film dan karaoke. Ornamen yang terukir indah di bagian dinding menjadi bagian yang paling indah di ruangan itu.
5. Kamar Calon Anak
Indra Kenz memang belum menikah, namun hubungannya dengan sang kekasih Vanessa Khong sepertinya sudah semakin serius. Indra bahkan telah menyiapkan kamar khusus untuk calon anaknya kelak. Kamar itu sudah hampir jadi dengan desain bak tempat bermain anak-anak.
6. Desain Kamar Utama
Penampakan kamar utama yang akan Indra Kenz tempati jika sesuai dengan desainnya akan terlihat seperti dalam potret ini. Dengan nuansa monokrom kamar itu akan menjadi kamar pengantin bagi Indra Kenz dan Vanessa Khong kelak setelah menikah. Kamar utama nampak sangat elegan dan berkelas.
Berita Terkait
-
Hukuman 10 Tahun Penjara Indra Kenz Tetap Berjalan Usai PK Ditolak, Vanessa Khong Syok
-
Masih Setia Tunggu Indra Kenz yang Dipenjara, Sikap Vanessa Khong Digunjing: Padahal Bukan Suami
-
5 Crazy Rich Indonesia Tersandung Kasus Hukum: Dari Indra Kenz Sampai Harvey Moeis
-
Profil Vanessa Khong, Banyak yang Ingin Dia Putus dengan Indra Kenz, Setia Menanti Tunangan Keluar Bui
-
Ikut Trend TikTok, Vanessa Khong Tunangan Indra Kenz Bikin Ngenes: Hai Kids Mamah Sendiri Karena Papahmu di Penjara
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga