Suara.com - Jackie Chan menjadi salah satu artis yang aktif memberikan sumbangan selama Covid-19. Belum lama ini, ia mendonasikan sejumlah alat medis di Hong Kong.
Mengutip Today Online, Sabtu (5/3/2022) Jackie Chan menyumbangkan 1.000 kotak alat tes Covid-19, 1 juta masker dan 30.000 set alat pelindung diri (APD).
Jackie Chan tidak hanya memberikan sumbangan, aktor 67 tahun itu juga turut serta mengangkut sejumlah kotak berisi pasokan alat medis di Xiamen.
Dalam foto yang viral, Jackie Chan mengenakan baju olahraga berwarna biru dongker. Ia mengenakan sepatu kets dan melindungi diri dengan masker.
Sebelum meniggalkan tempat tersebut, bintang film The Karate Kid ini menyempatkan diri berfoto bersama dengan para pekerja.
Sumbangan ini menyusul adanya lonjakan kasus Covid-19 di Hong Kong. Berdasarkan laporan media setempat, pada 2 Maret lalu kasus Covid-19 mencapai 55.353.
Selain kepada Hong Kong, Jackie Chan juga berkontribusi membantu negara lain seperti Kamboja. Ia menyumbang 1 juta masker dan diserahkan kepada pihak berwenang di Phnom Penh.
Mengutip The Hindustan, jiwa sosial Jackie Chan telah tumbuh sejak lama. Bahkan ia pernah mengatakan akan menyumbangkan kekayaannya untuk amal.
Bintang film Rush Hour itu menegaskan tidak akan memberikan hartanya kepada sang putra, Jaycee.
Baca Juga: Panik Jelang Lockdown, Warga Hong Kong Borong Obat dan Sembako di Swalayan
"Jika dia mampu, dia bisa menghasilkan uang sendiri. Kalau tidak, dia hanya akan membuang-buang uangku," kata Jackie Chan.
Jaycee merupakan putra Jackie Chan dan istrinya, Joan Lin. Pada 2014, Jaycee ditahan karena kasus narkoba.
Berita Terkait
-
Sinopsis Unexpected Family, Film Komedi Keluarga Terbaru Jackie Chan
-
1911 Revolution: Kisah Runtuhnya Dinasti Qing dan Perjuangan Sun Yat-sen, Malam Ini di Trans TV
-
The Karate Kid: Chemistry Epik Jackie Chan dan Jaden Smith di Jantung Beijing, Malam Ini di Trans TV
-
Menteri Mukhtarudin Terima Jenazah PMI Korban Kebakaran di Hong Kong
-
Bentuk Syukur Dapat Umroh dari PNM, Tangis Haru Nasabah PNM Mekaar di Sujud Pertama
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya