Suara.com - Sumber kekayaan Grace Tahir mencuri perhatian usai sosoknya viral karena video parodi yang menyindir Indra Kenz. Banyak yang penasaran dengan crazy rich yang satu ini.
Grace merupakan seorang pengusaha Tionghoa-Indonesia. Dia adalah bagian dari keluarga Tahir, pendiri grup Mayapada, konglomerat di bidang perbankan, perawatan kesehatan, dan real estat.
Grace Tahir adalah anak kedua dari pasangan Dato Sri Tahir dan Rosy Riady. Ayahnya merupakan konglomerat ternama yang masuk daftar orang terkaya Indonesia versi Forbes 2021.
Grace saat ini menjabat sebagai direktur Mayapada Hospital. Perempuan kelahiran 1976 tersebut adalah lulusan Universitas California, Amerika Serikat, dengan gelar master.
Viral setelah menyindir Indra Kenz, sekaya apa sih Grace Tahir? Simak ulasan dari sumber kekayaan Grace Tahir berikut ini!
1. Keluarga Konglomerat
Grace Tahir lahir sebagai anak konglomerat di Indonesia. Keluarga Tahir dikenal luas sebagai pendiri Mayapada Group yang telah berkiprah di dunia bisnis lebih dari 25 tahun yang lalu.
Grace adalah anak kedua dari empat bersaudara. Ayahnya, Dato Sri Tahir atau yang lebih dikenal dengan Tahir merupakan cikal bakal dari Mayapada Group. Sedangkan ibunya, Rosy Riady adalah putri dari salah satu keluarga konglomerat Indonesia Mochtar Riady, pendiri Lippo Group.
Tahir kini tercatat memiliki kekayaan sekitar USD 2,6 miliar atau setara Rp 37,1 triliun. Dengan kekayaannya ini, pengusaha yang lahir dengan nama Dato' Sri Ang Tjoen Ming ini menduduki peringkat 16 dalam daftar 50 orang terkaya Indonesia.
2. Direktur Mayapada Hospital
Mayapada Group menggeluti sejumlah lini bisnis, mulai dari perbankan, perawatan kesehatan, real estat, ritel, hingga media. Keluarga Tahir juga memiliki saham di Bank Mayapada dan Maha Properti Indonesia, serta properti di Singapura.
Grace Tahir sendiri kini menjabat sebagai Direktur Mayapada Hospital, rumah sakit swasta yang didirikan oleh Mayapada Healthcare Group pada 1 Juni 2008. Mayapada Hospital menyediakan pelayanan kesehatan berstandar internasional dengan bekerjasama dengan National Healthcare Group (NHG) Singapore.
Pengusaha berusia 45 tahun ini juga mengemban beberapa jabatan mentereng seperti Komisaris Utama Maha Properti Indonesia serta Direktur Philips Indonesia.
3. Co-founder Dokter.id
Pada usia 37 tahun, Grace memutuskan untuk memulai bisnisnya sendiri dengan mendirikan perusahaannya sendiri. Dia meluncurkan aplikasi Blackberry bernama BibbyCam sekitar tahun 2011, dengan dukungan dari suaminya. Meskipun popularitas Blackberry menurun dengan munculnya iPhone, aplikasi ini berjalan dengan baik.
Berita Terkait
-
Bukan LV atau Gucci, Ini 5 Merek 'Quiet Luxury' Pilihan Old Money Indonesia
-
Ramai Kabur Aja Dulu, Ini 5 Pekerjaan Paling Dicari di Luar Negeri Buat Imigran
-
Grace Tahir Bandingkan 5 Negara yang Terapkan Sistem Mirip Danantara: Berhasil atau Tidak?
-
5 Brand Kesukaan Old Money Menurut Grace Tahir, Bukan Hermes atau Gucci
-
Berapa Total Anak Monica Soraya? Simak Kisah Crazy Rich dengan Belasan Anak Adopsi
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika