Suara.com - Larissa Chou harus menjalani peran sebagai single parent seusai bercerai dengan Alvin Faiz. Terlebih Larissa mengatakan jika Alvin jarang menjenguk Yusuf.
Lewat Instagram Larissa kerap membagikan momen jadi ibu tunggal. Salah satunya saat mengantar sang putra, Yusuf ke rumah sakit untuk mengambil obat.
Diketahui Yusuf memiliki masalah pada paru-parunya sehingga harus rutin minum obat.
ART-nya pulang kampung karena mudik, Larissa akhirnya mengantar Yusuf ke rumah sakit sendirian dengan menembus kemacetan.
Sesampainya di rumah sakit, selebgram 25 tahun itu membuka stroller dan menggendong Yusuf yang tertidur di kursi belakang mobil.
Lewat caption, Larissa mengaku tak ingin mengandalkan siapapun. Ia hanya ingin bergantung pada dirinya sendiri.
"salah satu kegiatan aku disaat para staff di rumah mudik.. dan hanya diri sendiri lah yang bisa diandalkan. dan hanya mau mengandalkan diri sendiri juga..," tulis Larissa.
Meski mencoba kuat, tak jarang Larissa merasa lelah dan menangis.
"cape? iya… nangis? iya… tapi dari sini makin berterima kasih ke diri sendiri.. ini waktu ke rs karena obat yusuf habis…," pungkasnya.
Melihat kolom komentar, para netizen kompak memberikan semangat kepada Larissa Chou.
"Semangat wanita kuat mandiri sabar n cantik...kamu hebat," tulis netizen. "Yusuf pasti bangga punya mama strong," sahut lainnya.
"Semangat cici... Cici ibu hebat cici ibu kuat, love cici," pungkas netizen. "Hebat banget wanita kuat," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Menegangkan! Netflix Bagikan Teaser Perdana Drama Misteri The Art of Sarah
-
Sinopsis The Art of Sarah: Identitas Ganda Shin Hae Sun Diburu Lee Jun Hyuk
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
ART di Serang Nekat Jadikan Anak Majikan Jaminan Utang, Minta Tebusan Rp10,5 Juta
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
-
Luna Maya Ziarah ke Makam Suzzanna, Bawa Misi Khusus untuk Lebaran 2026
-
Josh Groban Kembali ke Indonesia Usai Satu Dekade, Raisa Jadi Tamu Spesial
-
Targetkan Menikah Tahun Ini Tapi Belum Punya Calon, Fuji: Kayaknya Cowok Trauma Sama Aku
-
Review Film The 355: Aksi Glamor Para Mata-Mata Dunia, Malam Ini di Trans TV
-
Dua Kali Tembus Belgia, Whisnu Santika Pertegas Posisi DJ Indonesia di Panggung Internasional
-
Bertabur Bintang Top, Adu Kuat Lineup Korea 2026 Netflix vs Disney Plus
-
Sinopsis The Wonderfools, Segera di Netflix Tampilkan Park Eun Bin dan Cha Eun Woo
-
Sama-Sama Jadi Tersangka, Richard Lee dan Doktif 'Lomba' Sakit
-
Wirda Mansur Beri Kode Segera Nikah, Siapa Calon Suaminya?