Suara.com - Kasus penipuan yang melibatkan Medina Zein kembali terkuak ke publik. Permasalahan ini bukan hanya sekali dilakukan oleh Medina. Sebelumnya, Medina bahkan pernah dipolisikan oleh beberapa artis dan selebriti yang menuding ibu dari dua anak ini melarikan sejumlah uang yang capai hingga ratusan juta rupiah.
Pengusaha yang sudah menutup akun Instagramnya dan mengubah penampilannya ini juga seolah tak pernah kapok. Ia pun kembali dilaporkan menipu banyak orang setelah kasus perselingkuhan suaminya, Lukman Azhari sempat diungkapnya melalui instagram storynya beberapa bulan lalu.
Lalu, siapa saja selebriti dan artis yang pernah bermasalah dengan Medina? Simak penjelasannya.
Kedok penipuan yang dilakukan Medina Zein berawal dari laporan yang dilakukan oleh artis Zaskia Sungkar. Medina diduga menjual tas palsu kepada Zaskia dengan harga tinggi dan mengatakan bahwa tas tersebut adalah tas asli.
Melihat adanya kejanggalan tentang originalitas, Zaskia pun melaporkan Medina atas dasar penipuan yang merugikan hingga ratusan juta rupiah. Sang suami, Irwansyah pun pernah bermasalah dengan Medina Zein karena dituding menerima aliran gelap dari bisnis yang mereka lakukan.
Selebgram Rachel Vennya juga pernah mengungkap permasalahannya dengan Medina Zein. Bagaimana tidak, Rachel yang saat itu menjualkan tas branded miliknya ke Medina Zein seharga Rp380 juta rupiah tidak kunjung menerima uang tersebut melalui rekeningnya.
Rachel mengaku sudah mencoba menghubungi Medina bahkan melalui sang manager namun tetap tidak mendapatkan jawaban. Hal ini membuat Rachel Vennya harus mengunggah instagram story dan meminta Medina membalas pesannya. Medina pun angkat bicara soal ini dan mengatakan bahwa permasalahan ini adalah kesalahpahaman.
Baca Juga: Raffi Ahmad Sambangi Polda, Laporkan Medina Zein soal Pencatutan Nama?
3. Citra Kirana
Selaras dengan Rachel yang secara tidak langsung menagih "hutang" kepada Medina Zein, Citra Kirana pun juga pernah melakukan hal yang sama untuk menagih hutangnya ke Medina Zein. Istri Rezky Aditya ini bahkan tak segan menyebut instagram @medinazein dan mempertanyakan kapan hutang Medina akan dibayarkan kepadanya.
4. Uya Kuya
Baru-baru ini, Medina juga dilaporkan kembali oleh artis Uya Kuya terkait penipuan atas penjualan mobil yang dilakukan Medina ke Uya Kuya. Kejadian ini bermula saat Medina menjualkan dua kendaraan pribadinya tersebut ke Uya Kuya. Medina pun tak segan meminta Uya untuk melakukan DP dengan cepat.
Melihat rekannya tersebut membutuhkan uang cepat, tanpa menunggu lama Uya pun langsung mengirimkan sejumlah uang DP. Namun hingga waktu yang disepakati, mobil tersebut tak juga sampai ke tangan Uya. Hal ini membuat Uya geram dan melaporkan kasus ini ke pihak kepolisian bersama tim kuasa hukumnya.
Artis cantik Citra Kirana juga pernah
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Sambangi Polda, Laporkan Medina Zein soal Pencatutan Nama?
-
Rezky Aditya Cium Citra Kirana, Momennya Bikin Meleyot!
-
Baim Wong Hingga Nikita Mirzani, 5 Artis Pernah Didatangi Orang Minta Duit
-
KTP-nya Diduga Dipakai Medina Zein Buat Menipu, Raffi Ahmad Akan Tempuh Jalur Hukum?
-
Namanya Terseret Kasus Dugaan Penipuan Medina Zein, Raffi Ahmad Bereaksi
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Alasan Raffi Ahmad Bantu Biayai pengobatan Fahmi Bo, Ternyata Ada Kaitannya dengan Sang Mertua
-
Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga
-
Potret Lisa BLACKPINK Jadi Sirene Emas Jibaro di Halloween 2025, Kostumnya Bikin Takjub!
-
Diduga Teler, Onad Bikin Desta Kesal di Podcast Vindes, Sebulan sebelum Terciduk Narkoba
-
Kini Tilap Uang Fuji Rp1 Miliar, Pantas Dulu Karyawan Dikasih Hadiah Uang Segepok Biasa Saja
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!