Suara.com - Dimas Seto menceritakan kronologi meninggalnya sang ayah Syafrudin bin Rahmat Latif.
Ditemui usai proses pemakaman di TPU Tanah Kusir, Jakarta, ia berkata bahwa Syafrudin bin Rahmat Latif sempat mengidap beberapa penyakit sebelum berpulang.
"Memang sebetulnya sudah lama beliau menderita ya," ujar Dimas Seto, Minggu (22/5/2022).
Penurunan kondisi kesehatan ayah Dimas Seto bermula saat yang bersangkutan terkena demam berdarah sekitar 8 bulan lalu.
"Waktu itu Delta lagi tinggi-tingginya tuh, terus karena beliau sudah komorbid, setelah DBD tuh tidak kembali lagi seperti semula fisiknya, penurunannya drastis sekali," jelas lelaki 42 tahun.
Sampai sebelum berpulang, ayah Dimas Seto terkena serangan stroke dan gangguan fungsi jantung hingga dilarikan ke rumah sakit.
"Itu hari Senin beliau kena, karena punya riwayat jantung," kata pemain film Cinta Subuh.
Sempat mendapat penanganan intensif, ayah Dimas Seto akhirnya menghembuskan napas terakhir pada 21 Mei 2022.
"Prosesnya satu jam. Masya Allah, meninggalnya dipermudah lah," tutur suami Dhini Aminarti.
Baca Juga: Chand Kelvin dan Rizal Armada Ikut Gotong Jenazah Ayah Dimas Seto ke Pemakaman
"Jujur, saya baru pertama kali melepas orang dari kondisi berat sampai melepasnya ya, dan itu ayah saya sendiri. Cuma sekali tarikan napas saja gitu kami melihat, habis itu selesai," imbuhnya.
Menyikapi kepergian sang ayah, Dimas Seto mengaku sudah ikhlas. Ia memilih tetap melanjutkan hidup sampai kelak dipertemukan lagi dengan sosok yang dicintai.
"Kami bilang, Insya Allah semua akan bertemu lagi nanti ya," pungkas Dimas Seto.
Berita Terkait
-
Review Film Mengejar Restu: Perjuangan Cinta di Tengah Tradisi Keluarga
-
Dhini Aminarti Ungkap Dilema Berat Jadi Istri di Film Menjaga Restu Bareng Dimas Seto
-
Kunci Harmonis 16 Tahun Kebersamaan Dimas Seto dan Dhini Aminarti: Ketawa Terus
-
Adu Akting Lagi, Dimas Seto dan Dhini Aminarti Hadapi Konflik Pelik di Film Mengejar Restu
-
6 Seleb Bantu Korban Banjir Jabodetabek, Ada Zaskia Adya Mecca Hingga Vilmei
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial