Suara.com - Hotman Paris telah melaporkan Iqlima Kim beserta pengacaranya, Razman Arif Nasution terkait dugaan pencemaran nama baik. Namun, disinggung detailnya, dia enggan bicara banyak.
"Nanti saja itu," kata Hotman Paris saat ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Selasa (24/5/2022).
Hotman Paris berjanji baru akan buka suara jika Iqlima Kim atau Razman telah dipanggil polisi. Saat ada panggilan pemeriksaan itu, ia memastikan bakal muncul dan bicara banyak.
"Tunggu nanti dia dipanggil, baru saya nongol," ujar Hotman Paris.
Hotman Paris melaporkan mereka menyusul pengakuan Iqlima Kim ihwal pelecehan seksual. Iqlima dalam jumpa pers sebelumnya mengaku dilecehkan Hotman saat masih bekerja sebagai asisten pribadinya.
Selain Iqlima Kim dan Razman Nasution, Hotman Paris juga menargetkan kelompok lain yang menudingnya melakukan aksi pornografi.
"Federasi apa kelompok apa itu, masa dia bilang dansa di Holywings pornografi, itu target saya kedua," kata Hotman Paris.
Langkah hukum Hotman Paris yang diambil ini lantaran batas kesabarannya sudah habis. Dia menegaskan semua tudingan miring yang ditujukan padanya adalah fitnah.
"Seluruh pihak yang melakukan konferensi pers yang mengarang cerita akan saya sikat secara hukum," ujar Hotman Paris.
Baca Juga: Meradang Gara-gara Pernyataan Razman Arif Nasution, Hotman Paris : Ill Get You
Berita Terkait
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Sidang Lanjutan Gugatan Hukum Soal NCD
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
-
Hotman Paris Sentil Podcaster Jago Selingkuh, Doktif Blak-blakan Sebut Inisial DRL
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk