Marshanda kemudian dikabarkan telah ditemukan. Sheila sendiri yang kembali mengungkapkan bahwa sang suami, David Vinkk menemukan Caca di jalanan yang cukup berbahaya.
"Caca sudah ditemukan sama suami gue pagi tadi di sebuah jalanan yang cukup membahayakan karena di situ gak ada orang," kata Sheila mengabarkan informasi terbaru.
"Di sini banyak orang yang drug addict, jadi di luar sana banyak banget orang homeless, drug addict, junkie, dan gak ada orang yang bisa dipercaya di sini, kriminal banyak banget," tambahnya.
4. Segera Dipulangkan ke Keluarga
Usai dua hari menghilang, Marshanda dinyatakan dalam kondisi baik-baik saja oleh keluarga dan siap pulang ke Indonesa.
Dubes RI untuk Amerika Serikat, Rosan Roeslani mengatakan jika Marshanda tenga dalam pengawasan KJRI LA. Ia juga akan dipulangkan atas permintaan keluarga.
Pihak keluarga pun menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada pihak KBRI di Amerika Serikat dan Konjen LA yang sudah banyak membantu Marshanda.
5. Keluarga Bantah Kabar Hilang Marshanda
Sementara dari pihak keluarga juga sudah memberi keterangan. Adik Marshanda, Alyssa melalui Instagram Story menyampaikan kalau kondisi sang kakak kini baik-baik saja.
Baca Juga: Marshanda Diduga Hilang Saat Alami Episode Manik, Bagaimana Tandanya?
"Terkait dengan adanya pemberitaan soal hilangnya anak/kakak/keluarga kami, Marshanda, di Amerika Serikat yang beredar di media massa pada hari ini, Senin 27 Juni 2022, kami selaku keluarga ingin mengklarifikasi dan menginformasikan bahwa saat ini Marshanda baik-baik saja," kata Alyssa.
Alyssa juga menegaskan kalau Marshanda tidak hilang, seperti berita yang tengan ramai dibahas di media sosial maupun media massa.
Alyssa tidak menjelaskan lebih rinci tentang apa yang sebenarnya terjadi pada Marshanda. Ia justru meminta kepada berbagai pihak untuk menghormati privasi keluarganya.
Selain itu, Alyssa juga meminta kepada publik dan media untuk tidak menghiraukan informasi apapun mengenai Marshanda, kecuali dari pihak keluarga.
"Untuk saat ini dan seterusnya, pernyataan resmi terakit situasi Marshanda, hanya akan disampaikan oleh kami, pihak keluarga," kata Alyssa menyambung.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Berita Terkait
-
Marshanda Diduga Hilang Saat Alami Episode Manik, Bagaimana Tandanya?
-
Siapa Sheila Salsabila yang Disorot Karena Kabarkan Marshanda Hilang?
-
Ernest Prakasa Sebut Ada yang Pansos soal Isu Marshanda Hilang, Siapa?
-
Mengenal Bipolar Disorder: Gejala, Hipomanik dan Penanganannya
-
5 Fakta Sheila Salsabila, Sahabat yang Kabarkan Marshanda Hilang di LA Hingga Dituduh Pansos
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan