Suara.com - Adik almarhumah Vanessa Angel, Mayang menuai atensi setelah mengaku diterima menjadi mahasiswa Kedokteran Gigi di Universitas Moestopo.
Dalam pernyataannya, Mayang mengatakan kalau mendapatkan beasiswa dari universitas tersebut. Sontak saja, pernyataan Mayang ini bikin geger netizen.
Lebih lanjut, yuk intip fakta sebenarnya tentang perkuliahan Mayang.
1. Bukan anak IPA
Mayang ternyata lulusan IPS saat SMA. Karenanya, pengakuannya tentang masuk Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) di Universitas Moestopo membuat netizen mencari kebenarannya.
2. Beasiswa
Ketika Mayang mengaku mendapat beasiswa, sejumlah netizen sempat menyatakan kekagumannya. Namun di samping itu, ada netizen lainnya yang meragukan pernyataan anak Doddy Sudrajat tersebut.
3. Pernyataan Dosen FKG Universitas Moestopo
Selanjutnya, salah satu dosen di FKG Universitas Moestopo bernama Solva Yudith meluruskan pernyataan Mayang. Dia bilang Mayang baru mendaftar dan baru akan mengikuti tes masuk bulan ini.
Baca Juga: Mayang Ngaku Dapat Beasiswa di FKG Moestopo, Marshanda Dikabarkan Hilang di LA
4. Program Beasiswa
Program beasiswa di Universitas Moestopo rupanya baru ada di semester 3 dengan IPK minimal 3,5. Universitas ini tidak membuka beasiswa untuk Fakultas Kedokteran Gigi.
5. Klarifikasi Doddy Sudrajat
Doddy Sudrajat menyebut Mayang mendapat beasiswa mandiri selama berkuliah. Dia bilang beasiswa itu bukan dari Universitas Moestopo melainkan dari seseorang yang enggan disebutkan namanya.
6. Sosok Profesor Bambang
Semenjak itu, netizen berspekulasi bahwa sosok yang memberikan Mayang beasiswa adalah Profesor Bambang. Lelaki tersebut memang cukup dekat dengan Vanessa Angel.
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Gaun Hitam Mayang di D&G Curi Perhatian, Lebih Elegan dari Moon Ka Young?
-
Dulu Dihujat, Kini Dipuji: Penampilan Mayang Lucyana Curi Perhatian
-
Terpopuler: Gaya Terbaru Mayang vs Fuji Diadu, Ngutang Online Anti Pusing dari Guru Besar UI
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026
-
Kronik: Sebuah Dokumentasi Batin yang Berani dan Eksperimental dari Serdadu Sam
-
Sinopsis Blades of The Guardian, Jet Li Beraksi Lagi!
-
Sinopsis Steal, Sophie Turner Terjebak dalam Aksi Perampokan Besar yang Menegangkan