Suara.com - Nathalie Holscher kembali wara-wiri di sejumlah podcast imbas 'perang dingin' dengan Putri Delina yang tengah santer disorot.
Kali ini, Nathalie Holscher bertandang ke podcast Aurel Hermansyah. Anak sulung Anang tersebut menceritakan pengalamannya diasuh oleh ibu sambungnya, Ashanty.
"Dimarahin pernah, cuman enggak pernah nada tinggi," kata Aurel Hermansyah.
Istri Atta Halilintar tersebut mengungkap, Ashanty memiliki sikap protektif kendati statusnya sebagai ibu sambung.
"Bunda tuh bener-bener cerewet. Aku enggak bales chat 1 detik aja tuh, udah enggak boleh pergi lagi," sambungnya.
Mendengar hal itu, istri Sule tersebut tampak antusias menaruh perhatian kepada gaya asuh Ashanty sebagai ibu sambung.
"Terus gimana perasaan kamu?" balas Nathalie Holscher ditilik dari YouTube AH Podcast pada Senin (4/7/2022).
Alih-alih membangkang, Aurel Hermansyah lebih memilih untuk menuruti perkataan Ashanty.
"Ya, mau gimana lagi nurut aja. Tapi, itu bagus loh kak. Kalau aku enggak digituin, mungkin aku udah acak adut bentukannya udah enggak jelas," pungkasnya
Perihal bincang-bincang tersebut, sejumlah netizen ramai menyoroti tatapan Nathalie Holscher yang dianggap memiliki banyak makna.
"Coba Putdel gitu," tulis seorang netizen, "Kalau Nata yang gitu udah dijulidin pasti," ucap netizen lain, "Putdel harusnya belajar dari Aurel," ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Profil Richard Refanov, Atlet Berprestasi yang Diduga Pacar Baru Nathalie Holscher
-
Mager Mix and Match, Aurel Hermansyah Percayakan Style ke Atta Halilintar
-
Kaleidoskop 2025: 5 Debutan Film Indonesia Paling Booming, Ada Bunda Corla
-
Aurel Hermansyah Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Netizen Malah Ribut?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak