Suara.com - Keluarga Denny Cagur kini makin lengkap dengan kehadiran anak perempuannya, Fazeela Meshwa Athari. Bayi yang diperkenalkan pada 12 November 2021 itu segera menginjak usia 8 bulan.
Denny Cagur pun tidak mau ketinggalan momen menggemaskan anak bungsunya. Ia bersama sang istri, Shanty beberapa kali mendandani bayi yang akrab disapa Meshwa tersebut.
Contohnya saja saat memakaikan wig kuncir dua lengkap dengan poni. Tak hanya itu, Meshwa juga sempat berpakaian seperti anak SD.
Lalu seperti apa deretan foto menggemaskan Meshwa? Simak 7 diantaranya.
1. Meshwa pakai wig hitam
Denny Cagur berfoto dengan Meshwa yang menggunakan wig hitam. Bukan hanya wig, sang bayi juga mengenakan dress hitam senada dengan busana ayahnya.
"Nggak sabar pengin lihat Meshwa bisa jalan," tulis Denny Cagur.
2. Girly dengan bandana
Selain wig, Meshwa juga tampil girly dengan bandana. Tengok saja saat keluarga Denny Cagur merayakan Idul Fitri.
Baca Juga: 8 Rumah Mewah Komedian Indonesia, Ada Sule dan Dodit Mulyanto
Meshwa tampil dengan dress putih lengkap dengan bandana dan hiasan bunga. Warnanya pun disesuaikan dengan baju Denny Cagur, sang istri dan anak-anak mereka.
3. Pakai topi pink
Masih dengan aksesoris kepala, Shanty kali ini mendandani Meshwa dengan topi pink. Warna ini lagi-lagi disenadakan dengan baju yang dipakai sang bayi.
4. Usung style tomboy
Shanty tampaknya tidak pernah kehabisan ide mendandani Meshwa. Kali ini ia membuat style tomboy pada anak perempuannya.
Meshwa dipakaikan topi berwarna biru. Ia tidak lagi mengenakan dress, tapi tampil dengan celana jeans.
Berita Terkait
-
Bukan Komedi Biasa, Ini 3 Fakta Menohok di Balik Sindiran Mundur Wendy
-
Sindir Denny, Eko dan Uya di DPR? Wendy Cagur: Kerja Gak Bener, Mundur
-
Perbandingan Karier Narji, Wendi, dan Denny Cagur: Dulu Satu Grup, Kini Beda Jalan
-
Narji Kini Jadi Juragan Sawah, Warganet Sindir Denny Cagur Masuk DPR
-
Tak Terpengaruh Gelombang Demo, Denny Cagur Pamer Sibuk Rapat di DPR
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Tengku Dewi Ungkap Andrew Andika Hanya Beri 10 Persen Nafkah untuk Anak
-
Hamish Daud Diduga Selingkuh Lewat Pinterest, Rencanakan Rumah Masa Depan dengan Wanita Lain?
-
Ibu Jerome Polin Kenang Kisah Asmara Bersama Suami: Kami Cinta Pertama saat SMA
-
Kritik Pedas Is Pusakata Soal Survei Wapres Gibran: Candaan Sony Wakwaw Lebih Menghibur
-
5 Potret Sydney Sweeney Pakai Gaun Tanpa Bra di Varietys Power of Women
-
Coki Tak Akan Tinggalkan Onad Usai Terciduk Narkoba: Bukan Orang Jahat!
-
Outfit Coki Pardede saat Temui Wapres Gibran Ditegur Paspampres
-
Fahmi Bo Update Perkembangan Kondisi Kesehatannya Usai Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Profil Beby Prisillia, Istri Onadio Leonardo yang Sempat Terseret Kasus Dugaan Narkoba
-
Teka-teki Status Hukum Beby Prisillia Terjawab, Hasil Tes Urin Negatif dan Sudah Dipulangkan