Suara.com - Mamah Dedeh membeberkan soal hukum Islam memosting hewan kurban saat Idul Adha yang banyak dilakukan publik, termasuk dari kalangan artis. Penjelasan ini disampaikan Mamah Dedeh saat menjawab pertanyaan seorang jamaah yang hadir dalam program siraman rohani yang dipandu Irfan Hakim.
"Waduh, kayak nyindir saya ini Mah," kata Irfan cekikikan mendengar pertanyaan salah seorang jamaah perempuan.
"Saran saya tidak usah diposting. Biar dibilang orang wah hebat. Sekarang memang lagi musim medsos. Dikit-dikit diposting. Beda jangan dulu, tidak ada hape," kata Mamah Dedeh.
Namun, lanjut Mamah Dedeh, memosting hewan kurban boleh-boleh saja asalkan tidak berniat riya atau pamer.
"Kalau niatnya kasih contoh ke orang punya rejeki motong kurban, itu tidak masalah. Irfan jangan marah," lanjut Mamah Dedeh seraya melirik ke arah Irfan Hakim.
"Seandainya begitu ada orang memuji Masya Alloh sapinya gede banget, langsung ser ada kebahagian, itu riya, senang dipuji orang. Itu jadi riya," tegas Mamah Dedeh.
Seperti diketahui, tahun ini Irfan Hakim membeli sapi terberat di Indonesia untuk kurban Idul Adha Sapi seberat 1,3 ton itu diberi nama Wisanggeni.
Sapi tersebut diberi kandang mewah sampai dilakukan tes untuk mengecek kesehatan Wisanggeni. Tak hanya itu, Irfan Hakim memberinya makanan mewah sebelum Wisanggeni disembelih.
Terpantau dari akun Instagram Irfan Hakim, Minggu (10/7/2022), aneka buah-buahan segar disiapkan Irfan Hakim khusus untuk Wisanggeni.
Baca Juga: Perlakuan Spesial Irfan Hakim ke Sapi Kurbannya Sebelum Disembelih Bikin Haru
Mulai dari apel, wortel, semangka, pisang, bahkan anggur. Wisanggeni pun memakannya dengan lahap.
Irfan Hakim mengajak bicara Wisanggeni dan memintanya untuk mau berkurban dengan dirinya. Ia juga membacakan lantunan selawat sembari mengelus puncak kepala Wisanggeni yang diam menunduk.
Berita Terkait
-
Sahabat Solidaritas: Detik-Detik Irfan Hakim Beri Pelukan Erat untuk Gilang Dirga yang Berduka
-
Gilang Dirga Bagikan Cerita Mistis Syuting di Studio Indosiar, Peserta Jadi Korban 'Kiriman' Gaib
-
Disebut Ketuaan, Irfan Hakim Nekat Debut Dangdut
-
Blak-blakan, Irfan Hakim Ungkap Alasan Mantap Jadi Penyanyi Dangdut
-
Nekat Jadi Pedangdut di Usia 50 Tahun, Irfan Hakim Cuek Dibilang Ketuaan
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
5 Film dan Series Prime Video Tayang Januari 2026, Ada Drakor Spring Fever
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
7 Rilisan Terbaru Disney+ Januari 2026, Ada Tron: Ares dan Wonder Man
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Sakit Asma
-
Dituding Kabur Usai Hamili Friceilda Prillea, Anrez Adelio Pastikan Mau Tanggung Jawab
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh