Suara.com - Suami Zaskia Gotik, Sirajuddin Mahmud Sabang digugat model bernama Veranosiliyana alias Inez Gonzales yang mengaku punya anak darinya. Meski enggan berkomentar mengenai masalah ini, unggahan terbaru sahabat Siti Badriah ini sepertinya sudah mewakili.
Inez Gonzales menggugat Sirajuddin Mahmud atas tuduhan perbuatan melawan hukum. Inez menuntut Sirajuddin untuk melakukan tes DNA dengan anak yang dilahirkannya.
Baik Sirajuddin Mahmud maupun Zaskia Gotik belum memberikan tanggapan atas kasus ini. Namun sidang perdana gugatan Inez Gonzales digelar hari ini, Rabu (27/7/2022).
Seolah mendukung mantan suami artis Imel Putri Cahyati ini, pedangdut yang terkenal dengan goyang itiknya itu menulis pesan manis untuk sang suami di Instagram.
"Aku mencintaimu suamiku," tulis Zaskia Gotik bersama potret mereka dari acara tujuh bulanan kehamilan keduanya.
Meski tak secara langsung menanggapi kasus yang menerpa sang suami, Zaskia Gotik seolah menekankan bahwa dia akan selalu ada di sisi Sirajuddin Mahmud apapun yang terjadi. Hal ini mengundang beragam komentar dari rekan artis dan juga warganet.
"Sehat-sehat bahagia selalu Neng-ku sayang," komentar Fitri Carlina.
"Sehat-sehat Neng sayang," tulis Astrid Tiar.
"Semoga langgeng sampai kakek-nenek," ujar akun @citarasa569.
Baca Juga: Suami Zaskia Gotik Kembali Tak Hadiri Sidang, Inez Gonzales Tak Risau
"Tegar banget mbak Gotik, apalagi hamil ada berita kayak gini. Sehat-sehat terus, ya," imbuh akun @rida.04.
Zaskia Gotik resmi dipersunting Sirajuddin Mahmud pada 22 April 2020. Pernikahan mereka telah dikaruniai anak bernama Arsila Bungalia Sirkiani. Zaskia saat ini tengah menanti kelahiran anak keduanya.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Tag
Berita Terkait
-
Saling Umpat Jadi Love Language Krisjiana Baharuddin dan Siti Badriah
-
Dapat Hadiah Anniversary dari Siti Badriah, Krisjiana Baharuddin Malah Curiga: Ini Uang Siapa Yah?
-
Hadiri Sidang Nikita Mirzani, Siti Badriah Terpaksa Dukung Reza Gladys Karena Kakak Ipar?
-
Video Jambak Rambut ART Viral, Suami Siti Badriah: Kadang Gue Seret Pakai Motor
-
Suami Marahi Siti Badriah Usai Melahirkan: Kurang Ajar, Kelakuan Kamu Nggak Bermartabat!
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
Terkini
-
Tuntut Keadilan, Nikita Mirzani Tulis Surat Terbuka untuk Hakim Jelang Sidang Vonis Besok
-
Pernyataan Lengkap 'Jule' Julia Prastini Soal Selingkuh, Minta Maaf ke Keluarga dan Brand
-
Aespa Siap Gelar Konser di Indonesia Tahun Depan, Harga Tiket Dibanderol Mulai Rp1,5 Jutaan
-
Profil Yesaya Abraham Pemeran Trian di Sinetron Beri Cinta Waktu, Sudah Punya Pacar?
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS