Suara.com - Jeje Slebew akhirnya meminta maaf usai video ngamuknya viral di media sosial. Tidak lagi bersikap centil seperti biasa, pacar dari Roy ini bahkan menangis sesenggukan.
Jeje Slebew mengawali permintaan maafnya dengan ucapan terima kasih kepada mereka yang menyayanginya, selalu ada untuk memberikan dukungan. Ia mengatakan, tidak bermaksud menyakiti siapapun dengan kondisi tersebut.
"Terima kasih untuk orang yang sayang sama Jeje. Jeje nggak ada niat merusak atau menyakiti teman-teman yang ada di sini," kata Jeje Slebew ditemui di Dukuh Atas, Jakarta Pusat pada Sabtu (30/7/2022).
Sambil berusaha menahan tangisnya, perempuan bernama asli Jasmine Laticia ini kembali meminta maaf.
"Jeje sekali lagi mau minta maaf karena Jeje juga manusia biasa," ucapnya mengakhiri.
Sebagai informasi, video Jeje Slebew ngamuk di area Citayam Fashion Week, viral di media sosial sejak Senin (25/7/2022). Dalam rekaman, remaja berpakaian hitam ini dikelilingi orang-orang yang hendak meminta foto.
Selain orang-orang tersebut, Jeje Slebew juga dijaga ketat mereka yang diduga sebagai penjaga alias bodyguard seleb dadakan tersebut.
Jengah dengan keadaan ini, Jeje Slebew akhirnya teriak, "Minggir! Nanti foto, tapi minggir dulu!" ucapnya.
Bukan hanya sekadar marah, Jeje juga menunjuk ke arah jalan sebagai isyarat untuk meminta jalannya dibuka.
Baca Juga: Jeje Slebew Jalan Seorang Diri Tanpa Pengawal Netizen: Roda berputar
Warganet yang menyaksikan video Jeje ngamuk itu langsung memberikan komentar tak sedap buat remaja blasteran Belanda tersebut.
"Artis baru muncul sampai segitunya," kata @selp**.
"Jeje sudah capek, wajar sih," sahut wani**
Berita Terkait
-
Duit Emil Mario Dibawa Kabur Jeje Slebew
-
Usai Ngaku Punya Anak dari Ridwan Kamil, Lisa Mariana Kini Ribut dengan Jeje Slebew
-
Jeje Slebew Sekarang Kerja Apa? Eks Seleb Citayam Fashion Week Sempat Dikira Jualan Kopi Starling
-
Jeje Slebew Dulu Viral gara-gara Apa? Kini Pindah Agama dan Video Terbarunya Kejutkan Netizen
-
Lihai Racik Kopi Starling di Sudirman, Jeje Slebew Diam-diam Pindah Agama dan Ungkap Perubahan Hidupnya
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash