Suara.com - Agnez Mo kembali menambah tato baru di bagian tubuhnya. Kali ini dimembuatnya di bagian pundak belakang. Bentuknya pun hanya tulisan kecil aksara jawa.
Tato baru Agnez Mo kali ini lebih jelas dari sebelum-sebelumnya karena terletak di bahu dekat dengan leher.
Penasaran seperti apa potret terkini Agnez Mo pamer tato baru? Berikut rangkumannya:
1. Agnez Mo pamer tato baru saat membagikan foto selfie. Atasan yang digunakan Agnez Mo tanpa lengan sehingga bagian bahunya terekspos. Tulisan yang seperti aksara Jawa tampak jelas meski agak sulit dibaca.
2. Saat Agnez Mo menggunakan jaket, tato baru Agnez Mo juga terlihat. Dari semua yang dimilikinya, tato Agnez Mo yang satu ini paling mudah terlihat. Fans pun dibuat penasaran akan tulisan dan makna tato baru Agnez Mo yang belum diungkap itu.
3. Agnez Mo pertama kali memamerkan tato di paha pada awal 2021. Tato pertama Agnez Mo terungkap saat mengenakan swimsuit hitam dalam sebuah pemotretan. Tulisan memanjang ke bawah tersebut memuat angka 0 dan 1 yang maknanya juga belum diungkap.
4. Setelah membuat tato pertama, Agnez Mo langsung kepikiran membuat yang kedua. Tato kedua Agnez Mo terletak di kaki bagian belakang dekat tumit. Yang satu ini, Agnez Mo menjelaskan apabila tulisan kecil tatonya adalah πστις (pistis: faith) dan γπη (agap: love) dari bahasa Yunani.
5. Tato baru Agnez Mo yang terletak di bahu tersebut adalah tato keempatnya. Tato ketiga Agnez Mo dibuat pada Maret 2022 lalu. Tulisan di tato ketiga Agnez Mo diduga adalah Babykink yang terletak di lengan tangan dekat siku bagian bawah.
6. Tato baru Agnez Mo langsung mendapatkan pujian dari rekan-rekan artisnya di Tanah Air. Mulai dari Melly Goeslaw, Yuni Shara, hingga MUA Bubah Alfian ikut memberikan pujian untuk tato baru Agnez Mo.
Baca Juga: 10 Aktris Pamer Tato Tersembunyi, Ada Hot Mama Wulan Guritno dan Sophia Latjuba
7. Selain tato baru, publik menyoroti badan Agnez Mo yang makin kurus. Saat ini Agnez Mo masih berada di Los Angeles untuk melanjutkan karier Internasionalnya sebagai penyanyi. Dalam waktu dekat, Agnez Mo akan merilis kolaborasi terbaru dengan penyanyi Korea Selatan Jessi.
Itu dia sederet potret terkini Agnez Mo pamer tato baru. Penasaran akan tulisan dan makna tato baru Agnez Mo? Kita nantikan penjelasan penyanyi 36 tahun ini ya!
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
-
Tinggal di Amerika, Agnez Mo Pamer Leher Merah Bekas Kerokan
-
Kabar Terkini Pemain Sinetron Lupus Milenia, Sinetron Remaja Populer di Tahun 2000-an
-
Titipan dari Kenzo, Cerita di Balik Tato Mungil Paula Verhoeven yang Curi Perhatian Publik
-
Kata-kata Agnez Mo Usai Bahas EQ DPR: Saya Minta Maaf...
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Dhini Aminarti Ungkap Dilema Berat Jadi Istri di Film Menjaga Restu Bareng Dimas Seto
-
Sinopsis Gilmore Girls: Komedi Cerdas Ibu-Anak yang Kembali Populer di Netflix
-
Film Sampai Titik Terakhirmu Tayang Hari Ini, Penonton Siap-Siap Nangis Bareng
-
Sinopsis Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel, Diangkat dari Kisah Nyata!
-
Baru Cerai, Safno Eks Suami Dilan Janiyar Sudah Gandeng Cewek Mirip Tiwi T2
-
Assassin's Creed Malam Ini di Trans TV: Visual Memukau tapi Sayang Plot Lemah
-
Sinopsis Surely Tomorrow, Drakor Romantis Baru Park Seo Joon dan Won Ji An di Prime Video
-
8 Drama Korea Bertema KDRT, As You Stood By Paling Menguras Emosi
-
Ditanya soal Perceraian Orangtua, Jawaban Anak Rachel Vennya Dewasa Banget
-
Belajar dari Masa Lalu, Hanum Mega Amankan Harta Jelang Nikah dengan Rafly