Suara.com - Manajer Bunga Citra Lestari, Mohammad Ikhsan Doddyansyah ditangkap di rumah kawasan Pejaten, Jakarta Selatan pada Rabu (3/8/2022). Dari penangkapannya, Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat menemukan barang bukti psikotropika.
"(Barang bukti) 7 butir alprazolam, semacam obat penenang (obat golongan benzodiazepin)," kata AKBP Akmal di Polres Metro Jakarta Barat pada Jumat (5/8/2022).
Atas penemuan barang bukti tersebut lelaki yang akrab disapa Doddy ini juga sudah menjalani tes urine. Hasilnya, manajer Bunga Citra Lestari positif menggunakan psikotropika golongan IV.
"Positif benzo," jelas AKBP Akmal.
Saat dimintai keterangan, Doddy menjeleskan, penggunaan obat-obatan terlarang itu digunakan sejak 2021. Tepatnya, setelah ia sembuh dari Covid-19.
"(Alasannya) ya sementara untuk menunjang aktivitas," kata AKBP Akmal.
Dalam penggunaan obat penenang, Doddy tidak membelinya dengan resep dokter. Namun, darimana ia mendapatkannya, polisi masih melakukan penelusuran lebih lanjut.
Sebagaimana diketahui, beberapa waktu lalu Doddy sempat positif Covid-19. Tak hanya dirinya, Bunga Citra Lestari bersama Dena Rachman juga menjalani isolasi mandiri bersama.
Potret kebersamaan mereka pun masih ada di unggahan Bunga Citra Lestari pada Juni 2016. "Isolasi hari ke-6," tulis pelantun Cinta Sejati ini.
Baca Juga: Manajer Bunga Citra Lestari Diamankan Polisi Bersama Seorang Teman
Tag
Berita Terkait
-
Usai Insiden Al Khoziny, Pemerintah Perketat Standar Keselamatan Bangunan Pesantren
-
Dari Stunting ke Ekonomi: Program MBG Disiapkan Jadi Penggerak 3T
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
-
Mayang Dicap Playing Victim, Haji Faisal Bongkar Bukti Chat yang Tak Digubris
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora