Suara.com - Farel Prayoga kembali viral setelah berhasil menggoyang Istana membawakan lagu Ojo Dibandingke untuk memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77.
Farel Prayoga diundang untuk tampil di hadapan Presiden Joko Widodo (Jokowi), para menteri, pejabat kepolisian serta tamu undangan lain pada peringatan 17 Agustus.
Penampilannya membuat orang berdecak kagum. Bahkan para tamu istana, mulai dari menteri hingga para artis, hingga ibu negara terlihat asik bergoyang.
Farel Prayoga merupakan penyanyi cilik asal Banyuwangi, Jawa Timur yang viral di media sosial setelah menyanyikan lagu Ojo Dibandingke ciptaan Abah Lala.
Berikut keseruan potret Farel Prayoga tampil di Istana Negara:
1. Viral di media sosial, Farel Prayoga berkesempatan untuk tampil di hadapan Presiden Jokowi dan para menteri pada peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77.
2. Bocah yang masih duduk di sekolah dasar itu tampil menawan dalam balutan baju adat khas Banyuwangi bernama thulik, berupa baju lengan panjang polos berwarna hitam. Sebagai pelengkap dipadukan dengan ikat kepala yang bernama udeng yang juga khas Banyuwangi.
3. Saat Farel Prayoga mulai bernyanyi, Istana Negara langsung riuh. Presiden Jokowi yang didampingi Ibu Irina juga tak bisa berhenti tersenyum.
4. Farel mengubah sedikit liriknya jadi "Di hati ini cuma ada Pak Jokowi," sontak membuat suasana semakin riuh dengan teriakan dan tawa para tamu undangan.
5. Para menteri dan pejabat pemerintahan Jokowi langsung bergoyang ketika nyanyian Farel Prayoga mulai masuk ke bagian reff.
6. Satu per satu orang yang hadir di Istana Negara bahkan tak sungkan turun untuk berjoget mengiringi nyanyian Farel yang memang anak banget buat goyang.
7. Biasanya kaku dan berwibawa, sejumlah perwira militer pun tampak asyik berjoget di tempat masing-masing.
8. Menteri Pertahanan Prabowo Subianto ternyata juga ikut turun untuk joget bareng jajaran tamu lain.
9. Momen ketika Reza Rahadian menggandeng Menkeu Sri Mulyani untuk turun dan bergoyang bareng para pejabat pun sukses curi perhatian.
10. Berkat aksinya menggoyang Istana Negara, nama Farel Prayoga langsung trending topik di laman Twitter.
Berita Terkait
-
Dituding Keruk Harta Farel Prayoga Rp10 Miliar, Sang Ayah Beberkan Aset di Kampung
-
Tak Tahan Difitnah Habiskan Duit Anak, Ayah Farel Prayoga Adukan Sang Manajer ke Mabes Polri
-
Ayah Farel Prayoga Protes Soal Penghasilan Rp10 Miliar, Manajer Beri Klarifikasi
-
Bela Manajer, Farel Prayoga Sentil Ayahnya Jual 2 Motor
-
Manajer Kembali Buka Borok Ayah Farel Prayoga, Tak Bayar Utang hingga Selingkuh
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4