Suara.com - Selebgram Millen Cyrus belum lama ini merayakan ulang tahun ke-23 pada 28 Agustus 2022. Dia pun mendapat kejutan dari dari sahabat terdekat.
Beberapa momen perayaan ulang tahunnya diunggah di akun Instagram pribadinya. Dia banjir ucapan selamat dan doa dari para penggemarnya.
Tak hanya pesta dan hura-hura, Millen Cyrus juga berbagi dengan sesama untuk merayakan ulang tahun ke-23. Dia memilih memberikan donasi untuk anak yatim piatu di pondok pesantren.
Biar nggak penasaran, yuk kepoin beberapa potret ulang tahun Millen Cyrus yang ke-23 yang sudah himpun dari berbagai sumber berikut ini.
1. Millen Cyrus mendapatkan kue unik dalam kejutan ulang tahunnya dari teman-temannya. Ada juga tulisan "Miss Queen Indonesia" gelar yang kini disandangnya.
2. Untuk dinner di hari ulang tahunnya, sepupu Aurel Hermansyah ini memilih dress seksi warna merah yang membuatnya tampil cetar.
3. Millen Cyrus pun disanjung secantik artis Hollywood Kylie Jenner.
4. Di tempat dinner, Millen mendapatkan kejutan lagi dari teman-temannya nih. Sebuah dekorasi bertuliskan "Happy Birthday Millen" dengan warna emas dan hitam begitu elegan dan terkesan mewah. Sangat cocok dengan penampilan seksi Millen malam itu.
5. Penuh keceriaan dan tawa lepas bersama sahabat-sahabatnya yang datang dengan outfit hitam dan putih spesial untuk merayakan ultah Millen.
Baca Juga: Haji Faisal Turut Tanggapi Soal Kabar Ashanty Disebut Cuekin Fuji
6. Banyak doa dan kasih sayang yang didapatkan Millen di ulang tahunnya ke-23.
7. Millen terlihat terharu sekaligus senang karena mendapatkan kejutan ulang tahun dari orang-orang terdekatnya.
8. Sebagai rasa syukurnya, Millen Cyrus tak hanya berpesta dan hura-hura. Dia juga membuka donasi untuk anak-anak yatim piatu di Pondok Pesantren Tarbiyatudiniyah. Meski malah beberapa netizen julid karena bukannya memberi dari dompet sendiri malah membuka donasi sebagai kado ulang tahun untuknya namun diberikan kepada anak yatim piatu.
Nah, itu tadi deretan potret ulang tahun Millen Cyrus yang ke-23. Gimana menurutmu?
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Calon Adik Ipar Raditya Dika Ada Hubungannya dengan Aurel Hermansyah, Siapanya?
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Krisdayanti Ungkap Sosok Atta Halilintar dan Pesan untuk Aurel Hermansyah
-
Sudah Dipenjara, Mantan Karyawan Tetap Ajukan Syarat Damai dengan Ashanty
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi