Suara.com - Al Ghazali memang baru saja putus dari Alyssa Daguise. Namun perayaan ulang tahun Al Ghazali yang ke-25 tetap berjalan meriah.
Al Ghazali terlihat membagikan potret maupun video perayaan ulang tahunnya bersama sahabat. Salah satunya seorang gadis berjilbab yang memanggilnya "My Love".
Sebelumnya ramai kabar Al Ghazali memutuskan untuk mengakhiri hubungannya dengan Alyssa Daguise setelah salat istikharah. Di sisi lain, Alyssa Daguise justru mengisyaratkan Al Ghazali berselingkuh.
Lantas benarkah gadis berjilbab yang menyapa Al Ghazali "My Love" adalah orang ketiga tersebut? Dari akun Instagram-nya, diketahui apabila gadis berjilbab itu bernama Diandra Marsha Shafiera.
Akun Instagram Diandra Marsha Shafiera sudah terverifikasi dengan jumlah followers lebih dari 100 ribu. Bukan pacar baru, ternyata Diandra adalah sepupu Al Ghazali.
Meski jarang tersorot, Diandra Marsha Shafiera diketahui sebagai anak dari kakak Maia Estianty, Pinky Evianty. Salah satu postingan Instagram Diandra pun memuat foto masa kecilnya bersama Al Ghazali dan El Rumi.
"Pamer tatto naga," tulis Diandra Marsha Shafiera dalam postingan foto jadulnya bareng Al Ghazali dan El Rumi pada 1 September lalu. "Unyukkkk semuaaa," komentar Maia Estianty.
Sementara itu, Al Ghazali tak hanya merangkul Diandra Marsha Shafiera di pesta ulang tahunnya. Al juga tampak merangkul Aaliyah Massaid, Agatha Pricilla, Nazla Alifa Senia, dan Angelina Marianne ke rumah Ahmad Dhani untuk merayakan ulang tahunnya.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Baca Juga: Diputusin Al Ghazali, Alyssa Daguise Asyik Latihan Yoga: Terapi Hati Juga Ya?
Berita Terkait
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Rizky Nazar Pacari Laura Moane Mantan Al Ghazali?
-
Tuai Pro Kontra, Al Ghazali Jelaskan Alasan Cium Kaki Maia Estianty Saat Umrah
-
Rayakan Mother's Day, Beda Perlakukan Al Ghazali dan Atta Halilintar ke Ibu Sambung
-
Bahagia Nantikan Anak Perempuan, Al Ghazali Sempat Mimpi 'Titik Pink'
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?