4. Hanung Bramantyo Geram dengan Masjid yang Tak Izinkan Jemaah Mandi dan Tidur: Bubarin Aja!
Sutradara Hanung Baramantyo mengecam masjid yang tidak membolehkan jemaah mandi dan tidur di tempat ibadah tersebut.
Keceman tersebut diungkapkannya melalui sebuah unggahan Instagram Story pada Rabu (7/9/2022).
5. Melaney Ricardo Keceplosan Sebut Wulan Guritno Sudah Menikah dengan Sabda Ahessa
Hubungan Wulan Guritno dan Sabda Ahessa selama ini diketahui publik berstatus pacaran. Namun baru-baru ini, Melaney Ricardo tanpa sengaja menyebut pasangan beda usia 15 tahun tersebut telah menikah.
Momen ini hadir saat Wulan Guritno menjadi bintang tamu di kanal YouTube yang dipandu Melaney Ricardo dan Marianne Rumantir. Melaney awalnya bertanya soal perubahan hidup bintang film Gie itu setelah memiliki pasangan baru.
6. Shandy Purnamasari Polisikan Nikita Mirzani dalam Kasus Pencemaran Nama Baik
Baca Juga: Nikita Mirzani Gabung ke Ormas Pemuda Pancasila, Begini Respons Tokoh PP Purwakarta
Bos MS Glow, Shandy Purnamasari melaporkan Nikita Mirzani dalam kasus dugaan pencemaran nama baik. Rupanya, laporan sudah dilakukan Shandy sejark 31 Maret 2022 di Bareskrim Mabes Polri.
"Laporan terdaftar dengan nomor LP 0159/III/2022 Bareskrim tanggal 31 Maret 2022," ujar Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri Kombes Nurul Azizah, Rabu (7/9/2022).
Berita Terkait
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Tak Panik, Nikita Mirzani Tetap Santai Hadapi Ancaman Tuntutan Reza Gladys
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Pakai Fasilitas Rutan, Nikita Mirzani Bantah Jualan dari Penjara: Salahnya di Mana?
-
Live dari Penjara Bikin Heboh, Nikita Mirzani: Napas Aja Salah...
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
Siapa Pria yang Diduga Selingkuhan Inara Rusli? Ini Profil Insanul Fahmi yang Ternyata Pengusaha
-
Tak Bisa Hadir di Pernikahan Fahmi Bo, Raffi Ahmad Janji Kirim Hadiah
-
Alyssa Daguise Hamil, Maia Estianty Siapkan Panggilan Unik Buat Cucu
-
Pembunuh Aktor Sandy Permana Divonis 12 Tahun Penjara dan Restitusi Rp269 Juta
-
Aksi Surya Insomnia Aspal Jalan Berlubang Viral, Pemkot Tangsel Kena Sindir
-
Sah! Fahmi Bo Resmi Menikah Lagi dengan Mantan Istri
-
Reaksi Prilly Latuconsina Dituduh Menangkan Omara Esteghlal di FFI 2025
-
Dari Kaset Langka Hingga Kolaborasi Mengejutkan: Momen Paling 'Memorable' di Soundrenaline Makassar
-
Inara Rusli Dituduh Jadi Selingkuhan Suami Orang, Istri Sah Lapor Polisi
-
Respons Tak Terduga Ahmad Dhani saat Tahu Alyssa Daguise Hamil