Suara.com - Nikita Willy beserta anak dan suaminya baru saja tiba dari Los Angeles, Amerika. Namun saat sampai di Jakarta, sang putra, Issa Xander Djokosoetono sakit.
Kejadian ini bermula saat Nikita Willy beserta Indra Priawan mengajak anak mereka, Issa jalan-jalan. Tak lama setelahnya, bayi berusia lima bulan itu batuk-batuk.
"Pas dia menyesuaikan dengan udara Jakarta, si Issa sempat sakit," kata Indra Priawan dikutip dari kanal YouTube Nikita Willy Official, Rabu (14/9/2022).
Indra Priawan menduga, Issa tidak terbiasa dengan udara Jakarta yang disebutnya sedikit kotor dibandingkan Los Angeles.
"Kan pas di LA kualitas udaranya bagus, dan di sini sempat buruk dan (dampaknya) batuk-batuk," jelas Indra Priawan.
Rupanya dugaan itu bukan sekadar asumsi. Setelah melakukan pemeriksaan lebih lanjut, baby Issa ternyata memang alergi dengan udara kotor.
"Kita pikir kenapa nih batuk-batuk? Ternyata alergi dengan udara yang kotor," tuturnya.
Nikita Willy yang duduk di samping suaminya tersebut membenarkan. Sang putra memiliki alergi terhadap udara kotor.
Sebelum Nikita Willy beserta keluarga tiba di Jakarta, kualitas udara di Ibu Kota memang dinyatakan kurang baik. Bahkan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengimbau warga memakai masker.
"Kalaupun harus keluar rumah gunakan masker. Karena kualitas udara di Jakarta sedang kurang bagus," kata Kepala DLH DKI Jakarta Asep Kuswanto, Rabu (22/6/2022).
Berita Terkait
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Dikaitkan Buku Broken Strings, Nikita Willy Berempati Lewat Pesan Hangat
-
Lagi Diserang Gegara Buku Broken Strings Aurelie Moeremans, Nikita Willy Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Roby Tremonti hingga Nikita Willy Diserang Gara-Gara Broken Strings, Aurelie Moeremans Klarifikasi
-
Nikita Willy Akui Pernah Minta Ganti Lawan Main, Benarkah Aurelie Moeremans?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun