Suara.com - Vino G Bastian mengaku melakukan persiapan yang total demi memerankan karakter Dodo dalam film Miracle in Cell No 7.
Sebab, Vino G Bastian tidak ingin orang-orang melihat karakter Dodo dalam film Miracle in Cell No 7 versi Indonesia ini mirip dengan film aslinya di Korea tanpa menghilangkan rasanya.
Karena itu, Vino G Bastian sedikit melakukan improvisasi pada kondisi kesehatan yang dialami Dodo dalam film tersebut.
"Akhirnya gue mengubah tingkatan disabilitasnya. Jadi, kalau yang di Korea itu tingkatnya ringan. Kalau ini gue ubah menjadi medium, terus gue tambahin sama autism," kata Vino G Bastian, mengutip dari video yang diunggah di YouTube TS Media, baru-baru ini.
Namun, Vino G Bastian melakukan hal ini juga tidak sembarangan. Suami Marsha Timothy ini sempat berkonsultasi dengan beberapa psikolog, supaya mengeksekusi karakter Dodo dengan lebih tepat.
"Tapi itu juga dengan pengetahuan psikolog ya. Jadi, gue ketiga psikolog. Terus gue tanya kalau script kayak gini itu cocoknya gimana. Lalu, psikolog itu kasih masukan," ujar Vino G Bastian.
Saran dari ketiga psikolog itulah yang menjadi bekal Vino G Bastian memerankan karakter Dodo dalam film tersebut.
Karena, Vino G Bastian tidak ingin penonton yang melihat film itu merasa kasihan dengan fisiknya, melainkan situasi yang dialami Dodo.
"Ternyata tiga psikolog itu memberikan masukan yang sama. Akhirnya, jawaban dari ketiga psikolog ini gue bawa waktu reading," tutur Vino G Bastian.
Baca Juga: Aksi Panggung Dinilai Terlalu Seksi, Pinkan Mambo: Itu Bukan Celana Dalam
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Heidi Klum Jadi Medusa untuk Halloween 2025, Ular di Kepalanya Bergerak!
-
Na Daehoon dan Jule Sepakat Cerai, Minta Hak Asuh Anak dan Ogah Ribut Harta Gana-gini
-
Sean Gelael Anak Siapa? Pembalap yang Lamar Hana Malasan
-
Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Pertama ala Poster Film
-
Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
Penyesalan Regina Phoenix usai Dicap Egois Serobot Fans Cilik di Konser BLACKPINK
-
Regina Phoenix Dikecam, Serobot Anak Kecil Demi Tersorot Kamera di Konser BLACKPINK
-
Jadi Tradisi di Tur DEADLINE, Aksi Gemas Rose BLACKPINK Santap Nasi Goreng di Panggung GBK
-
Jakarta Macetnya Ngeri, Ini Tips dari Blink Hindari Macet Bubaran Konser BLACKPINK