Suara.com - Fujianti Utami alias Fuji mengambil langkah tegas untuk menghukum salah satu haters yang terus-menerus memberikan komentar kebencian terhadapnya. Adik ipar almarhumah Vanessa Angel ini mengancam akan melaporkannya ke polisi.
Melalui unggahan Instagram story, Fuji membagikan video tangkapan layar berisi banyak komentar kebencian yang dikirim oleh salah satu haters via DM (direct message).
Haters yang akunnya diekspos oleh Fuji itu mengirim banyak komentar kebencian, mulai dari mencibir gaya hidup kekasih Thariq Halilintar itu hingga membanding-bandingkannya dengan Mayang putri Doddy Sudrajat.
"Sshh diam ya cantik. Enggak ada waktu buat kamu. Selamat bersenang-senang dalam kebencian," tulis Fuji, Selasa (27/9/2022).
Di unggahan lain, Fuji mengancam akan melaporkan haters tersebut ke polisi dengan bahasa yang halus namun tegas.
"Siap-siap aku cari ya. Sudah aku ss (screenshot) semua. Tunggu tim IT nyari kamu ya. Thank you. Pasal berlapis," kata putri Haji Faisal dan Dewi Zuhriati itu.
Ketar-ketir bakal dilaporkan ke polisi, haters Fuji langsung minta maaf berkali-kali. Dia bahkan mengaku penggemar perempuan yang akrab disapa Uti tersebut.
Namun Fuji tak goyah. Tante kesayangan Gala Sky itu berperan pada si haters agar rajin makan sebelum dijebloskan ke penjara.
"Siapin tisu ya, sayang. Jangan lupa makan. Takutnya di sana makanannya nggak enak," ujar Fuji.
"Gue minta maaf bangat. Nggak ada maksud lain, Uti. Jujur fans banget sama Uti dulu," balas haters memohon agar tidak dilaporkan ke polisi. Waduh!
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Targetkan Menikah Tahun Ini Tapi Belum Punya Calon, Fuji: Kayaknya Cowok Trauma Sama Aku
-
Fuji Hebohkan Medsos Lewat Video Motoran Bareng Pria, Pacar Baru?
-
Diduga Pamer Pacar Baru, Unggahan Fuji Curi Atensi: Akhirnya Diposting!
-
Dituding Abaikan Gala Sky, Fuji: Keluargaku Happy, Kamu Gak Diajak
-
Dituduh Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Dibanding Sama Gala, Fuji Beri Balasan Menohok
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah