Suara.com - Siapa tak kenal Lucinta Luna dan Millen Cyrus? Keduanya adalah selebgram tenar. Baik Lucinta Luna maupun Millen Cyrus juga memiliki kesamaan lain termasuk fakta bahwa sejatinya mereka terlahir sebagai laki-laki.
Namun, dalam perjalanan hidup, Lucinta Luna dan Millen Cyrus memilih untuk menjadi perempuan. Penampilan mereka sebagai perempuan pun sangat cantik menawan. Tak sedikit yang menyebut kecantikan mereka melebihi wanita tulen.
Belum lama ini, Lucinta Luna dan Millen Cyrus bertemu dalam event Caren Delano. Mereka pun tampil cantik dengan dress berwarna senada yaitu hot pink. Yuk intip sederet potret adu gaya Lucinta Luna dan Millen Cyrus berikut ini!
1. Serba Pink
Lucinta Luna mengenakan dress hot pink menyala berbelahan tinggi hingga mengekspos paha mulusnya. Ia mengenakan heel dan sling bag warna serasi dengan dress.
Millen Cyrus juga memakai dress warna pink dengan warna yang lebih terang. Millen melengkapi OOTD-nya dengan sarung tangan warna senada yang menutup jemari tangan hingga lengan atas.
2. Sama-sama Pernah Operasi Plastik
Lucinta Luna sudah lebih dari sekali melakukan prosedur bedah plastik untuk mengubah wajahnya. Hasil oplas yang dilakukan Lucinta pun tak mengecewakan, ia menjadi lebih cantik menawan bak barbie.
Begitu pula dengan Millen Cyrus yang pernah mengoperasi beberapa bagian wajahnya. Penampilannya pun tak kalah menawan dari Lucinta Luna.
Baca Juga: Isa Zega Keceplosan Sebut Lucinta Luna Jadi Mantan Rizky Billar, Netizen Heboh
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
5 Poin Perjalanan Kasus Uya Kuya di DPR hingga Kembali Diaktifkan Jadi Anggota Dewan
-
Sinyal Putus Makin Kuat, Jefri Nichol dan Ameera Khan Kompak Hapus Foto Kebersamaan
-
Ini Keputusan Lengkap MKD untuk Ahmad Sahroni, Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya
-
Kedekatan Andre Taulany dengan Natasha Rizky Bikin Desta Marah? Simak Klarifikasinya
-
Aksi Nekat di Konser BLACKPINK: Penonton Bawa Banner Minta Loker, Lisa Beri Jawaban Tak Terduga
-
Proses Cerai Andre Taulany Masuki Tahap Final, Putusan Diumumkan Online
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Saling Unfollow Instagram, Jefri Nichol dan Ameera Khan Diduga Putus
-
Onad Ditangkap, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Nasib Podcast Login
-
Ditinggal Sheila Dara Promosi Film di Amerika, Ayah Vidi Aldiano Ungkap Kondisi Terkini Sang Anak