Suara.com - Fujianti Utami atau Fuji kembali kena kritik warganet. Kali ini mengenai cara berpakaian yang dinilai terlalu terbuka. Tak sedikit warganet yang menilai Fuji sudah tidak pantas mengenakan pakaian tersebut karena putri dari H. Faisal yang dikenal alim.
Terlebih Fuji yang kini pacaran dengan Thariq Halilintar jadi disebut kurang direstui keluarga Gen Halilintar karena cara berpakaiannya. Seperti diketahui saudara perempuan Thariq semua mengenakan pakaian yang tertutup menurut syriat agama Islam.
Meski begitu, Fuji tak peduli dengan komentar tersebut. Sampai sekarang, dia masih berpakaian yang sama seperti dulu. Menurutnya, keluarganya pun tak mempermasalahkan gaya pakaiannya dan menerimanya apa adanya.
Penasaran seperti apa potret Fuji pakai hotpants hingga mini dress yang bikin penampilannya terlihat seksi? Berikut rangkumannya.
1. Fuji dalam kesehariannya sering pakai baju santai dengan memadukan kaos dan hotpants, bahkan untuk sekadar nongkrong-nongkrong cantik di kafe.
2. Hotpants juga sering dipilih Fuji untuk dipadu-padankan dengan tanktop dan kemeja oversize.
3. Gaya liburan Fuji juga tak lepas dari celana pendek yang nyaman dipakai. Meski simple namun terlihat menawan saat dikenakan pacar Thariq Halilintar ini.
4. Memadukan celana pendek, kaos, sneakers, kaus kaki panjang, topi dan tas kecil jadi gaya kece ala Fuji banget.
5. Overall jeans pendek juga tak pernah salah jadi gaya OOTD kece Fuji saat nongkrong.
Baca Juga: VIDEO Thariq Halilintar Cium Fuji Saat Tedak Siten Ameena Bikin Geger
6. Ala-ala cewek mamba, Fuji terlihat lebih berkelas meski pakai celana pendek. Ini efek karena tas yang ditentengnya kali ya.
7. Selain celana pendek dan hotpants, Fuji juga kerap pakai mini dress yang bikin badan mungilnya terlihat seksi kayak di bawah ini.
8. Lagi-lagi celana pendek dipilih Fuji untuk outfit-nya di sebuah acara. Memakai celana pendek kain dengan motif batik tetap elegan kalau Fuji yang pakai yak dan tidak seperti celana kolor biasa.
Nah, itu tadi deretan potret Fuji pakai hotpants hingga mini dress. Kalau menurutmu terlalu seksi atau masih wajar?
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Sebut Fuji seperti Terpenjara, Rachel Vennya Ungkap Fakta Mengejutkan!
-
Punya Banyak Haters, Rachel Vennya dan Erika Carlina Beberkan Sisi Lain Fuji
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
Kini Sahabatan, Rachel Vennya Ternyata Sempat Nggak Suka sama Fuji
-
Fuji Jadi Korban Transfer Silang, Modus Penipuan Baru Admin Endorse
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Cerita Kehidupan Amanda Manopo Sebagai Istri Kenny Austin: Bangun Pagi Langsung Masak
-
Kelewat Nonton di Bioskop? 11 Film Indonesia Kembali Tayang di Netflix November 2025
-
Joko Anwar Bongkar Rahasia di Balik Semua Filmnya, Bawa Satu Keresahan Khusus
-
Siapa Mas Gunawan? Kontennya Dikecam karena Pamer Kemesraan dengan Anak SMP
-
Amanda Manopo Sebut Kenny Austin Aslinya Tipe Suami Takut Istri
-
Iko Uwais Batal Tanding di Bahkan Voli 3, Joe Taslim Diusulkan Jadi Pengganti
-
Suka Film-Film Sains Fiksi, Joko Anwar Terinspirasi dari Pengalaman Lihat UFO Saat Kecil
-
Pulau Sentosa Disulap Jadi Negeri Oz, Singapura Hadirkan Keajaiban Wicked: For Good
-
Raffi Ahmad Totalitas Membantu, Tanggung Penuh Biaya VIP Perawatan Fahmi Bo dan Sudah 3 Kali Jenguk
-
Cerita Personel Elephant Kind Dapat Ancaman Pembunuhan di London