Suara.com - Adik Bertrand Antolin tertabrak mobil di kawasan Kemang, Jakarta Timur. Bertrand dibuat kesal karena pelaku malah langsung menawarkan duit damai usai kejadian.
Kabar dari Bertrand Antolin jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Kamis (20/10/2022). Lainnya ada berita mengenai Kiki Fatmala jual vila untuk biaya pengobatan kanker hingga Baim Wong banting setir jualan sate.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. Adik Tertabrak Mobil, Bertrand Antolin Ngamuk Ditawari Uang Damai
Bertrand Antolin membagikan kabar kurang menyenangkan melalui akun Instagram-nya. Bertrand mengungkap sang adik baru saja tertabrak mobil yang pengemudinya tidak bertanggung jawab.
"Adik gue barusan tertabrak mobil sampai terlempar terguling di Kemang. Bukannya minta maaf dan nawarin bawa ke dokter, malah bisa-bisanya sopir nawarin saya ada uang damai," tulis Bertrand Antolin pada Kamis (20/10/2022).
2. Keluarga Sesumbar Rizky Billar dan Lesti Kejora Tak Bakal Diboikot TV: Rugilah!
Kakak Rizky Billar, Bobby sesumbar adiknya tidak akan diboikot oleh stasiun televisi. Begitupun dengan Lesti Kejora.
Baca Juga: Usai Serang Habis Baim Wong Terkait Konten Prank KDRT, Melanie Subono Kini Balik Memuji
Menurutnya, gaungan boikot terhadap pasangan tersebut cuma sekadar isu belaka.
3. Kiki Fatmala Mengaku Sampai Jual Villa di Bali Demi Sembuh dari Kanker Paru
Aktris senior Kiki Fatmala dinyatakan bebas kanker paru yang dideritanya. Kiki sendiri divonis kanker paru-paru stadium empat pada 21 November 2021 lalu.
Setelah lima bulan berjuang melawan kanker, Kiki mengabarkan bahwa dirinya bersih setelah menjalani pengobatan pengobatan SABR treatment.
Berita Terkait
-
Baim Wong Raih Penghargaan LEPRID atas Dedikasi di Dunia Perfilman
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Stres Jadi Produser Film Sampai Mimisan, Baim Wong Menangis Saat Salat: Gila, Nggak Enak Banget Ya
-
Ivan Gunawan Dikecam gegara Sudah Haji tapi Bongkar Aib Sesama Artis
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
KPI Tegur MDTV karena Adegan Ciuman, Ipar Adalah Maut The Series Bakal Pindah Jam Tayang?
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Fajar Sadboy Kaget Sampai Nangis
-
Insanul Fahmi Minta Poligami, Wardatina Mawa Sentil Salat Subuhnya Saja Masih Bolong
-
Menelaah Larisnya Series 18+ di Indonesia
-
Soroti Konflik Lahan TNTN Riau, Chicco Jerikho 'Colek' Menhut Raja Juli
-
Inara Rusli Diduga Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Padahal Anak Sulung Larang Punya Pasangan
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
8 Artis yang Umumkan Kehamilan Sepanjang 2025, Termasuk Alyssa Daguise
-
5 Fakta Tristan Molina, Pacar Baru Olla Ramlan yang Seumuran dengan Putranya Sendiri
-
Bella Bonita Murka Fisik Anaknya Tanpa Filter Dihina Tak Sesuai Ekspektasi