Suara.com - Denise Chariesta nampaknya masih belum puas membongkar satu per satu tabiat sosok lelaki selingkuhannya yang berinisial RD.
Baru-baru ini, Denise Chariesta menunjukkan isi chat terakhirnya dengan RD sekitar dua bulan lalu, atau tepatnya pada Agustus 2022, kepada awak media.
Pada chat terakhirnya tersebut, RD sempat berusaha menghubungi Denise Chariesta beberapa kali, tetapi tidak digubris.
"Nih tanggal 11 Agustus 'Denise aku boleh telepon?' Terus misscall misscall misscall. 'Denise' terus misscall misscall misscall," ujar Denise Chariesta dalam video yang diunggah di kanal Youtube-nya, rabu (2/11/2022).
Meski tak kunjung ditanggapi, RD pun tak pantang menyerang membujuk Denise Chariesta mengangkat teleponnya dan bertemu kembali untuk membahas sesuatu.
"Terus chat lagi 'kamu sudah enggak mau angkat telepon aku ya' misscall misscall misscall. Terus 'angkat telepon aku ya Denise, kita harus ngobrol' tuh. Enggak usah dibaca juga namanya," katanya mengungkap.
Denise Chariesta mengatakan hal itu memang sering dilakukan RD ketika dirinya berusaha menghindar. Bahkan, ia pun selalu luluh dengan bujuk rayunya, kecuali pada waktu itu.
Sampai akhirnya, Denise Chariesta pun membongkar perselingkuhannya dengan RD sebulan lalu, tepatnya pada 12 September 2022.
Sebelumnya, lelaki inisial RD ini diduga adalah Regi Datau, suami dari Ayu Dewi sesuai dengan ciri-ciri yang disampaikan oleh Denise Chariesta.
Baca Juga: Perut Buncit BCL Saat Manggung Jadi Sorotan, Warganet Seret Nama Ariel NOAH: Udah Berapa Bulan Ya?
Denise Chariesta mengatakan RD seorang pria yang memiliki tiga anak dengan anak pertama perempuan dan seorang istri yang sempat muncul setiap hari di teve sebagai host.
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Operasi Plastik di Wajah, Klaim Habiskan Rp1 Miliar
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
LG Pastikan TV Lolos Standar Global Lewat 500 Tes Ketat
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
Drama Kucing Uya Kuya Makin Panas: Sherina Dipanggil Polisi, Denise Chariesta Ikut 'Nyerang'
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Secrets Drama Thriller Terbaru Netflix, Angkat Resiliensi Mantan Pekerja Seks
-
Sinopsis Euphoria Season 3: Menata Kembali Kehidupan Rue hingga Ambisi Cassie Jadi Model OnlyFans
-
Mischka Aoki dan Devon Kei Enzo Rilis 'SpeakUp AI', Biar Kamu Jago Public Speaking
-
Deretan Line-up Tayangan Original Netflix Indonesia 2026, Cerita Lokal Makin Berani
-
Penjelasan Ending Made In Korea, Lanjut Season 2?
-
Rieke Diah Pitaloka Emosi Bahas Kasus Aurelie Moeremans di DPR, Minta Diusut Serius
-
Chat Ammar Zoni Dibongkar, Minta Plastik Klip ke Pacar Diduga buat Narkoba
-
Nikita Willy Akui Pernah Minta Ganti Lawan Main, Benarkah Aurelie Moeremans?
-
Lagi Terseret Kasus Hukum, Suami Boiyen Tegaskan Sudah Bikin Perjanjian Pranikah
-
Ammar Zoni Desak Hakim Putar CCTV, Ada Bukti Video Polisi Bawa Alat Setrum Saat Interogasi