Suara.com - Penyanyi Dikta belum lama ini menuai sorotan publik setelah penampilannya dinilai berubah.
Mantan vokalis Yovie Nuno itu memanjangkan rambutnya lalu memotongnya sebagai bentuk dukungannya kepada para penderita kanker.
Lelaki yang punya hobi free dive itu mengaku tak mampu membuat obat, maka dia memilih memanjangkan rambut dan memangkasnya sebagai bentuk dukungan.
Selain Dikta ada juga Jessica Iskandar yang memotong rambutnya dengan alasan yang sama seperti Dikta.
Namun jauh sebelum Dikta dan Jessica, beberapa artis juga pernah melakukan hal serupa. Aksi amal tersebut untuk mendukung para survivor kanker yang terus berjuang untuk bisa sembuh dari sakit tersebut.
Penasaran siapa saja para artis yang rela memotong rambutnya untuk para penderita kanker? Berikut daftarnya.
1. Asty Ananta
Artis cantik Asty Ananta pernah harus menentang ibu dan perusahaan tempatnya bekerja untuk bisa ikut andil dalam sebuah aksi sosial. Aksi amal yang bertajuk Shave For Hope ‘Botakin Seleb’ ini diikuti oleh banyak artis termasuk Asty pada tahun 2015. Keinginan Asty ini sempat ditentang sang ibu dan perusahaan tempatnya bekerja lantaran rambutnya ikut terikat dalam kontrak pekerjaan, Asty tetap mantap memotong rambutnya.
2. Tora Sudiro
Baca Juga: 9 Transformasi Rambut Jessica Iskandar, Rela Dipotong 25 CM demi Penderita Kanker
Sama seperti Asty Ananta, Tora Sudiro juga ikut dalam aksi amal Shave For Hope. Aksi amal ini dilakukan untuk penggalangan dana bagi anak-anak penderita kanker. Tora bahkan rela rambutnya dipangkas pendek di depan publik bersama beberapa artis lain yang ikut dalam aksi sosial bersamanya.
3. Ananda Omesh
Presenter Omesh menjadi artis selanjutnya yang ikut serta dalam aksi yang sama dengan Asty dan Tora. Kegiatan tersebut dilakukan dengan cara yang cukup unik dimana donatur yang menyumbang bisa memotong rambut artis dan menggantinya dengan dana amal yang akan disumbangkan.
4. Dikta
Pradikta Wicaksono atau akrab disapa Dikta telah memanjangkan rambutnya untuk waktu yang cukup lama. Belum lama ini ia membagikan video saat dirinya memotong rambut gondrongnya. Ia juga menjelaskan mengapa dirinya memanjangkan rambut dan memangkasnya sebagai aksi amal. Ia ingin mendukung survivor kanker, terlebih ibu dan ayahnya meninggal karena penyakit tersebut. Apa yang Dikta lakukan banjir dukungan dari rekan sesama seleb. Tak sedikit yang salut dan kagum atas aksi amal yang Dikta Lakukan.
5. Jessica Iskandar
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Bangga dengan Hasil Rapor El Barack: You Are My Einstein!
-
Bukan Berhenti Berkarya, Ini Alasan Vidi Aldiano Vakum dari Dunia Musik
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Vidi Aldiano Pamit Sementara dari Panggung Musik, Ungkap Alasan Hiatus
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau