Suara.com - Keinginan Dul Jaelani untuk maju berpolitik, nyatanya bukan sekadar rumor. Putra bungsu Ahmad Dhani dan Maia Estianty ini bahkan sudah mantap menentukan kapan dirinya akan terlibat.
"Mohon doanya, 28 lah," kata Dul Jaelani ditemui di Plenary Hall, Jakarta Pusat belum lama ini.
Saat ditanya perihal alasannya terjun politik, Dul Jaelani menerangkan sebagai seniman, ia tidak boleh apatis. Sebab dua hal tersebut saling berkaitan satu sama lain.
"Kayaknya seniman nggak boleh apatis," terang Dul Jaelani.
Musisi 22 tahun ini memaparkan, "Kalau seniman cuek sama politik ya jangan marah kalau politik nantinya cuek sama seniman. Lebih aktif aja."
Keputusan Dul Jaelani untuk terjun ke politik mendapat restu dari orangtua. Bahkan sang ayah, Ahmad Dhani yang dijadikan role mode memberikan dukungan penuh.
"Selama yang saya pilih jelas, nggak plin plan, ya tetap didukung. Terpenting buat mereka orientasinya jelas," terang pacar Tissa Biani ini.
Kabar Dul Jaelani terjun ke politik bermula dari pengumumannya sebagai calon Bupati Bekasi. Namun kepada Maia Estianty, adik Al Ghazali ini berucap hanya demi konten acara.
Kegiatannya pada program tersebut layaknya pejabat yang sedang blusukan ke daerah.
Baca Juga: Sederhana tapi Nyaman, Ini 5 Potret Rumah Tissa Biani
"Ada kerjaan program Uang Kaget di MNC TV. Sebenarnya kemarin Bunda (Maia Estianty), dan ternyata Alhamdulillah responsnya lumayan. Akhirnya diundang lagi," terang Dul Jaelani melalui konten di YouTube yang tayang pada Jumat (18/11/2022).
Berita Terkait
-
Sapa Warga Tambun, Dul Jaelani Calonkan Diri Jadi Wakil Bupati Bekasi: Takut Banget!
-
Sering Bolos Demi Nge-band, Dul Jaelani Pernah Tidak Naik Kelas
-
Demi Nikahi Tissa Biani, Dul Jaelani Mulai Sisihkan Uang Buat Tabungan Masa Depan
-
Dul Jaelani dan Tissa Biani Tanya-Tanya Soal Nikah ke Inul Daratista, Siap Kawin Muda?
-
6 Ide Kostum Halloween Ala Artis Indonesia, Nindy Ayunda yang Paling Seram
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings