Suara.com - Penyanyi Nadin Amizah sah mendapat gelar sarjana komunikasi. Dia pun mengikuti acara wisuda di salah satu hotel di Jakarta, Kamis (1/12/2022).
Dalam acara spesialnya tersebut, Nadin tampak mengenakan dress dengan model baru terbuka. Makeupnya flawless sehingga memberikan kesan cantik natural.
Di acara wisudanya itu, Nadin Amizah juga tampil bernyanyi membawakan lagu hits-nya yang berjudul 'Bertaut'.
Nah seperti apa momen Nadin mengikuti prosesi acara wisuda? Berikut rangkumannya.
1. Nadine tampil cantik dan anggun di acara wisudanya. Warghanet pun nampak memberi sanjungan kepada perempuan 22 tahun itu.
2. Nadin pun mempersembahkan kelulusannya ini untuk orangtuanya. Hal tersebut diungkap di caption foto yang diunggahnya. "Sebuah persembahan untuk bunda dan bapak," tulisnya disisipi emoji love.
3. Dia sendiri sebenarnya sempat ragu bisa lulus dan wisuda, namun berkat bantuan banyak pihak dan semangat dari orang-orang terdekatnya akhirnya bisa melewatinya dengan baik.
4. Penyanyi 22 tahun ini juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang sudah memberikannya semangat. "Aku di sini karena dukungan mereka semua. maka dari itu, terima kasih sebesar dunia!" katanya.
5. Di acara wisudanya, dia ditemani keluarga tercinta dan tentunya yang sangat bangga padanya.
Baca Juga: Nadin Amizah Batalkan 2 Konser Akibat Positif Covid-19
6. Selain keluarga, ada pacar Nadin Amizah juga yang ikut menemani. Mereka tak lupa foto bareng yang super gemas.
7. Nadin pun mendapat banyak ucapan selamat dari rekan selebriti dan juga netizen. Banyak fans yang mengaku ikut lega karena Nadin sudah wisuda dan kini bisa lebih fokus berkarya serta manggung di mana-mana.
8. Nadin juga tampil menyanyi lagu 'Bertaut' di acara wisudanya. Hal ini bikin bundanya begitu bangga. Hanya saja dia tak ingin dipuji karena menyanyi di acara wisuda sendiri adalah hal biasa saja.
Itu tadi deretan momen Nadin Amizah wisuda. Gimana menurutmu?
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Nadin Amizah Akui Film Pangku Jadi Cerminan Visi Lagu Rayuan Perempuan Gila
-
Lagu Bertemu Layar: 'Rayuan Perempuan Gila' Temukan Rumah di Film 'Pangku'
-
Terjawab Alasan Nadin Amizah Izinkan 'Rayuan Perempuan Gila' Jadi Soundtrack Pangku
-
Dari Sing-Along hingga Moshing: Euforia CRSL Land Festival Day 1
-
Diajak Manggung Cuma Dapat Kentang Sosis, Reaksi Nadin Amizah Tak Terduga
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Terungkap Rincian Mahar Pernikahan Boiyen, Punya Makna Mendalam di Balik Angka Cantik
-
Sambil Menangis, Deni Apriadi Rahman MUA Dea Klarifikasi Usai Viral sebagai Sister Hong Lombok
-
Perjalanan Saeruroh, Penjual Sosis yang Tampil di 2025 Panggung JFW dan Dipeluk Dian Sastro
-
Hifdzi Khoir Bongkar Souvenir Pernikahan Boiyen, Unik Banget!
-
Duo Duda Bikin Heboh, Desta dan Andre Taulany Gandengan saat Jadi Groomsmen Boiyen
-
Pilu Helwa Bachmid: Dinikahi Habib Bahar bin Smith Tanpa Mahar dan Dinafkahi Seingatnya
-
Tak Tahu Soal Pacaran, Rafael Tan Kaget Diundang ke Pernikahan Boiyen: Ini Bercanda?
-
Helwa Bachmid Ungkap Momen Janggal di Hari Nikahnya dengan Habib Bahar bin Smith, HP Keluarga Disita
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun
-
Keseruan Fan Meeting Perdana Bonnadol di Jakarta, Momen Nyanyi 'Kesempurnaan Cinta' Bikin Pecah