Suara.com - Asty Ananta dan suaminya, Hendra Suyanto sudah memasuki pernikahan tahun ke-6. Walau tidak dapat restu dari orangtua mereka bisa membuktikan pernikahannya sampai saat ini berjalan dengan baik.
Asty Ananta dan Hendra Suyanto terlihat semakin mesra. Rumah tangga mereka juga tampak harmonis dan jauh dari gosip miring meski belum dikaruniai momongan.
Asty Ananta kerap pamer kebersamaan dengan sang suami melalui unggahan media sosial. Kemesraan yang mereka tunjukkan di setiap momen tak pernah gagal membuat netizen baper.
Penasaran seperti apa deretan foto Asty bersama suaminya yang semakin mesra? Berikut rangkumannya.
1. Asty Ananta dan Hendra Suyanto sah menjadi suami istri pada 2 Oktober 2016 dengan menggelar upacara pernikahan di Bali.
2. Pernikahan mereka menjadi perhatian lantaran orangtua Asty Ananta belum memberikan untuk membangun rumah tangga dengan Hendra.
3. Orangtua Asty Ananta menentang pernikahan anak mereka karena Hendra merupakan seorang non-muslim.
4. Meski terhalang restu orangtua, pemilik nama lengkap Annastya Yuntia Ekawardani Ananta itu tetap nekat melangkah ke pelaminan bersama Hendra.
5. Enam tahun bersama, rumah tangga Asty Ananta dan suami tampak harmonis dan jauh dari isu tak sedap.
Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun Anak Ruben Onsu, Intip OOTD Timur Tengah ala Artis, Bikin Penasaran
6. Pasangan ini selalu terlihat mesra di setiap momen yang dibagikan Asty ke media sosialnya.
7. Asty dan Hendra tampak menikmati kebersamaan mereka walaupun belum diberi momongan.
8. Bukan orang sembarangan, Hendra suami Asty Ananta merupakan CEO sebuah perusahaan MLM di bidang kesehatan.
9. CEO atau chief executive officer adalah pemimpin tertinggi dalam sebuah perusahaan, jadi status finansial Hendra tak perlu diragukan lagi.
10. Kabarnya penghasilan suami tajir Asty Ananta ini melampaui gaji presiden, lho.
Itu dia potret Asty Ananta dan suami tajir yang kemesraannya tak pernah gagal mencuri perhatian.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV