Suara.com - Nama Jeje Slebew pernah viral karena Citayam Fashion Week. Namun, seiring redupnya fenomena itu, berimbas pula pada kehidupan artis dadakan ini.
Jeje Slebew pernah mengalami kesulitan keuangan. Uangnya nyaris habis dan hanya tersisa beberapa rupiah saja.
"Dibilang nggak punya uang, sempat. Manajer aku bilang, uang aku tuh sisa segini," kata Jeje Slebew ditemui di Trans TV, Senin (19/12/2022).
Untungnya kondisi ini tidak berlangsung lama. Sebab sang manajer mendapat tawaran pekerjaan untuk Jeje Slebew.
"Beberapa jam kemudian ada yang ngajak live. Ya lumayan lah nominalnya," ungkap pemilik nama lengkap Jasmine Latcia ini.
Jeje Slebew jelas kaget. Ia tidak menyangka bisa momennya bisa sangat pas seperti itu.
"Aku kaget, lagi susah banget tiba-tiba ada duit yang datang," terangnya.
Belajar dari kondisi itu, Jeje Slebew tak mau lagi boros. Alih-alih membeli sesuatu yang tidak penting, ia akan menabungnya.
"Pas awalnya kan aku anaknya beli ini, beli itu. Jadinya boros banget," kata Jeje Slebew.
Baca Juga: Popularitas Bonge Citayam Fashion Week Meredup: Saat Gini Teman Gak Ada yang Bantu
"Sekarang, daripada menghamburkan uang, mending ditabung," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Tak Lagi Populer, Kondisi Bonge Kini Memprihatinkan
-
Citayam Fashion Week Lenyap, Bonge Nganggur Lagi dan Dijauhi Teman
-
Sempat Dirahasiakan, Sosok Pacar Asli Jeje Slebew Akhirnya Muncul
-
Jago Ngomong Bahasa Inggris, Latar Belakang Pendidikan Jeje Slebew Bikin Syok
-
Daftar Artis yang Mendadak Terkenal Akhir-Akhir Ini, Termasuk Rizky Billar Setelah Nikahi Lesti Kejora
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi