Suara.com - Jonathan Frizzy alias Ijonk mengunggah foto kebersamannya dengan para pemain sinetron Cinta Setelah Cinta (CSC) dan Takdir Cinta yang Kupilih (TCYK) saat pesta menyambut Natal pada Minggu (18/12/2022).
Di dalam foto tersebut juga terdapat sosok Ririn Dwi Ariyanti yang berdiri di tengah sambil dipeluk oleh pemain yang lain. Sementara Jonathan Frizzy berdiri tidak jauh di sebelah Randy Pangalila.
Selain foto bersama para pemain, Jonathan Frizzy juga menyisipkan foto saat bersama pamannya, Benny Simanjuntak.
Terlihat Benny Simanjuntak merangkul Ririn Dwi Ariyanti dan Jonathan Frizzy berdiri di selah salah satu temannya dengan akun Mike GOH.
"It's Christmas! CSC x TCYK Family (emoji bahagia). Blessing Joyfull Everyone," tulis Jonathan Frizzy dalam caption, Rabu (21/12/2022).
Meski Jonathan Frizzy tidak terang-terangan hanya berfoto berdua dengan Ririn Dwi Ariyanti, warganet tetap menyoroti kedekatan mereka.
Bahkan, beberapa dari mereka meminta Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti mengumumkan hubungan mereka ke publik atau go public.
"Yuk, bisa yuk go public," komentar akun @lalala***.
"Wah, go public," sambung akun @iin***.
"Di antara banyak orang tetep fokus ke couple kesayangan @ijonkfrizzy @ririndwiariyanti seneng banget kalian foto bareng walaupun gak berdua," imbuh akun @ersa***.
Belakangan ini, Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti dikabarkan sedang menjalin hubungan spesial.
Isu tersebut semakin memanas kala Benny Simanjuntak mengunggah momen kebersamaan dua sejoli tersebut.
Berita Terkait
-
Mulai Go Public dengan Ririn Dwi Ariyanti, Urusan Perceraian Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka Ternyata Belum Selesai
-
Dhena Devanka Nangis Jonathan Frizzy Hanya Beri Jatah Bulanan Rp 6 Juta, Sang Paman: Kalau Gitu Cari Suami Kaya Dong!
-
Ijonk Makin Mesra dengan Ririn, Dhena Devanka Nangis Sering Nagih Nafkah Rp6 Juta Buat 3 Anak
-
Ikut Acara Natal Bareng Jonathan Frizzy, Ririn Dwi Ariyanti Langsung Divonis Murtad oleh Warganet
-
Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti Mulai Go Public, Dhena Devanka: Definisi Jilat Ludah Sendiri
Terpopuler
- 31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 18 Desember: Ada Gems dan Paket Penutup 112-115
- Kebutuhan Mendesak? Atasi Saja dengan BRI Multiguna, Proses Cepat dan Mudah
- 5 Skincare untuk Usia 60 Tahun ke Atas, Lembut dan Efektif Rawat Kulit Matang
- 5 Mobil Keluarga Bekas Senyaman Innova, Pas untuk Perjalanan Liburan Panjang
- Kuasa Hukum Eks Bupati Sleman: Dana Hibah Pariwisata Terserap, Bukan Uang Negara Hilang
Pilihan
-
UMP Sumsel 2026 Hampir Rp 4 Juta, Pasar Tenaga Kerja Masuk Fase Penyesuaian
-
Cerita Pahit John Herdman Pelatih Timnas Indonesia, Dikeroyok Selama 1 Jam hingga Nyaris Mati
-
4 HP Murah Rp 1 Jutaan Memori Besar untuk Penggunaan Jangka Panjang
-
Produsen Tanggapi Isu Kenaikan Harga Smartphone di 2026
-
Samsung PD Pasar Tablet 2026 Tetap Tumbuh, Harga Dipastikan Aman
Terkini
-
8 Drama Korea Tayang Januari 2026, Bertabur Aktor Keren
-
Review Film Suka Duka Tawa: Angkat Topi untuk Transformasi Teuku Rifnu Wikana
-
Lirik Lagu Natal Dari Pulau dan Benua dan Chordnya yang Meriah
-
Lirik Lagu dan Chord Natal Pulihkan Kita Lengkap dengan Maknanya
-
Kejutan di Soundrenaline 2025, Bilal Indrajaya dan Maudy Ayunda Rayakan Ulang Tahun di Panggung
-
Lirik Lagu dan Chord Sebab Natal Tak Akan Berarti Tanpa KasihMu
-
Jurus 'Jalur Langit' Arif Brata Biar Film Suka Duka Tawa FYP, Sampai Bawa-Bawa Bilqis
-
Jadwal Lengkap Soundrenaline 2005 Hari Ini: Lokasi Panggung dan Penampil
-
Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Menikah, Acara Digelar Intim
-
Profil Gilli Jones, Aktor Berdarah Indonesia yang Masuk Bursa Casting Flynn Rider di Tangled