Suara.com - Panggung hiburan Tanah Air sepertinya belum bisa lepas dari kasus penyalahgunaan narkoba. Di tahun 2022 saja, masih ada sederet artis yang ditangkap aparat terkait kasus tersebut.
Usai ditangkap, proses selanjutnya berbeda-beda. Ada yang dibebaskan, rehabilitasi, hingga masuk ke persidangan hingga mendapat vonis.
Siapa saja sih artis yang ditangkap terkait kasus narkoba sepanjang 2022? Simak berikut ini.
1. Naufal Samudra
Naufal Samudra ditangkap karena kasus narkoba pada 7 Januari 2022. Penangkapan pacar Dinda Kirana itu merupakan hasil pengembangan dari tersangka lain bernama Ridwan. Dari hasil pemeriksaan, Naufal pernah tiga kali memesan narkotika jenis LSD pada Ridwan. Meski demikian, tak ditemukan bukti saat penangkapan, sehingga sang aktor tak dijadikan tersangka melainkan saksi saja.
2. Velline Chu
Pedangdut Velline Chu ditangkap polisi bersama suaminya, Budi Harianto pada 8 Januari 2022. Ia positif menggunakan narkoba jenis sabu. Ketika ditangkap, Velline Chu sedang memesan narkoba sementara sang suami diamankan ketika mengambil pesanan tersebut.
Kepolisian menyita sabu dalam kemasan plastik klik dengan berat 0,08 gram, dan sisanya berada di dalam pipet. Pasangan suami istri itu kemudian menjalani rebabilitasi.
Baca Juga: Kaleidoskop 2022, Film Nasional Paling Disorot: Ada KKN di Desa Penari hingga Mencuri Raden Saleh!
Ardhito Pramono diamankan pihak kepolisian pada 12 Januari 2022 karena menggunakan narkoba jenis ganja. Dari tangan musisi sekaligus aktor ini, polisi menyita ganja seberat 4,80 gram, satu bungkus kertas vapir dan 21 butir pil alprazolam.
Kasus tersebut tak sampai persidangan karena menurut Tim Asesmen Terpadu BNNP DKI, Ardhito dinyatakan masuk ke dalam kategori pengguna. Ia kemudian direkomendasikan untuk menjalani rehabilitasi 6 bulan.
4. Fico Fachriza
Fico Fachriza diamankan kepolisian pada Kamis, 13 Januari 2022 karena penyalahgunaan narkoba jenis tembakau sintesis. Barang bukti yang ditemukan adalah satu bungkus rokok berisi 1,45 gram tembakau sintesis.
Komika bertubuh tambun ini menangis saat sang kakak memeluknya dalam perilisan kasusnya. . Dari keterangan polisi, Fico telah menggunakan barang haram itu sejak tahun 2016 silam yang diperolehnya lewat online. Ia pun menjalani rehabilitasi bareng Ardhito Pramono.
5. Fauzan Lubis
Berita Terkait
-
Kaleidoskop 2022, Film Nasional Paling Disorot: Ada KKN di Desa Penari hingga Mencuri Raden Saleh!
-
Jelang Akhir Tahun, Polda Metro Jaya Temukan Dua Lokasi Ladang Ganja di Sumut
-
Kaleidoskop 2022: Mandalika Punya Pesona, Pentaskan Balap Motor Kelas Dunia di Kawasan Kuta Praya Nusa Tenggara Barat
-
Kaleidoskop Pernikahan Artis 2022, Ada yang Mengejutkan Publik Sampai Ikut Dirayakan Masyarakat
-
Masih Tak Dipercaya Temannya Usai Jalani Rehabilitasi, Coki Pardede: Gak Papa, Itu Konsekuensi
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV