Suara.com - Adik Sarwendah, Wendy Lo meluapkan kekesalannya kepada para netizen yang menghujat Betrand Peto. Kejadian itu terjadi ketika dia melakukan siaran live TikTok baru-baru ini.
Di situ tampak Wendy Lo, Sarwendah serta seorang laki-laki sedang mempromosikan daster.
Lalu ada momen Betrand Peto melewati mereka. Wendy Lo pun sempat menyapa anak angkat Ruben Onsu tersebut.
Setelahnya, barulah perempuan ini meluapkan emosinya ke kamera.
"Lu pada sih, pergi kan bocah gue. Kam*** lu pada. Gue tutupin bibir lu pada. Ntar gue iket tangan lo biar nggak bisa," katanya dengan wajah kesal.
Potongan video ini kemudian diunggah akun @betrand.ku di TikTok dan menuai beragam respons.
"Cici sayang banget sama Onyo seneng lihat aunty belain Onyo," ujar @ncs***.
"Onyo anak yang kuat hebat banget. Aku setiap lihat Google ada berita Onyo dengan judul yang beraneka ragam baru baca judul aja udah sedih," timpal lainnya.
"Bundanya juga kayak mau nangis. Kasian banget Onyo," imbuh lainnya.
Baca Juga: Sarwendah Ungkap yang Sebenarnya Terjadi saat Bersama Betrand Peto: Iya, Dia Begini Tangannya
Seperti diketahui, Betrand Peto banjir komentar negatif saat menemani Sarwendah jualan di TikTok.
Sebab, posisi tangan Betrand Peto terlihat hampir menyentuh dada Sarwendah yang sedang sibuk membaca komentar warganet.
Tak lama kemudian, Betrand Peto menarik tangannya dan mengusap bahu Sarwendah sambil menyandarkan kepalanya. Video itu sempat viral dan mendulang berbagai komentar netizen.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Ruben Onsu Pulangkan Betrand Peto ke NTT karena Sikapnya Berlebihan ke Sarwendah, Benarkah?
-
Cerita Wulan Guritno Open BO, Ferry Irawan Resmi Ditahan
-
Geger, Video Tak Senonoh Sarwendah dengan Betrand Peto di Dalam Mobil Bikin Ruben Onsu Geleng-geleng Kepala, Benarkah? Begini Faktanya
-
Ciumi Pipi dan Rambut Sarwendah, Sikap Betrand Peto ke Ibu Angkat Dianggap Keterlaluan
-
Merinding? Begini Kelakuan Betrand Peto kepada Sarwendah Istri Ruben Onsu, Netizen: Kok Ngeri Ya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?