Suara.com - Nama selebgram Awkarin mendadak menduduki trending topic sejak Minggu (5/2/2023) malam sampai Senin (6/2/2023) siang.
Setelah ditelusuri rupanya ini berkaitan dengan postingannya yang memicu kontroversi.
Dalam akun @awkarin di Instagram, pemilik nama asli Karin Novilda ini membagikan pemikirannya tentang beda agama.
"Di banyak contoh pun, perkawinan campuran anatra muslim dan non muslim berlangsung baik-baik saja tanpa keributan dalam rumah tangga mereka," tulisnya.
"Tetapi, masih banyak orang muslim yang menggunakan ayat yang mereka percaya untuk mempertahankan pendapat bahwa pernikahan berbeda agama dilarang," sambungnya lagi.
Berikutnya, dia mengatakan bahwa ada mazhab yang mengizinkan orang Islam menikah beda agama.
"Padahal, juga terdapat mazhab besar Islam yang mengizinkannya dengan syarat tertentu," terangnya.
Postingan ini kemudian dicapture dan diunggah ulang akun @Askrlfess di Twitter dan mendulang lebih dari lima ribu komentar.
Hal inilah yang membuat nama Awkarin langsung menduduki trending topic di Twitter.
Baca Juga: Dikabarkan Pacaran dengan Awkarin, Jonathan Alden: Dia Cewek Aku
"Nggak usah diikutin ya adik-adik, kalau mau belajar kedokteran ya kuliah di fakultas kedokteran. Kalau belajar agama, ya dari ahli agama. Bukan selebgram," kata salah satu netizen.
"Bau-bau ada rencana nikah beda agama keknya. Awkarin sedang meyakinkan diri bahwa menikah beda agama nggak dosa-dosa amat kok. Jangan ditiru ya adik-adik. Kalo Tuhan bilang dosa ya dosa. Jangan ditawar, karna kamu tidak sedang di pasar," timpal lainnya.
"Ini nih bucin to the bone, akal didahului daripada dalil. Semua dicari cara buat dihalalin! Sudah jelas di Al-Qur'an nggak boleh nikah beda agama, masih ajaa nyari-nyari pembenaran," imbuh lainnya.
Seperti diketahui, Awkarin memang sedang menjalin hubungan beda agama dengan pentolan MasterChef Indonesia, Jonathan Alden.
Berita Terkait
-
Intip 12 Potret Mesra Awkarin Bareng Alden MasterChef, Siapa Nih yang Lebih Bucin?
-
Dikabarkan Pacaran dengan Awkarin, Jonathan Alden: Dia Cewek Aku
-
Profil Sekaligus Agama Jonathan Alden, Mantan Finalis MasterChef yang Dikabarkan Jadi Pacar Baru Awkarin
-
Awkarin Unggah Video Saat Beradegan Nakal, Warganet Kaget Sampai Lapor Ibu Bapaknya
-
Sambil Pamer Foto Pakai Atasan Bikini, Awkarin Beberkan 'Posisi' Paling Disukai
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Pratama Arhan Terciduk Repost Quotes Galau: Memaafkan adalah Kebebasan Terbaik dari Rasa Sakit
-
Mariah Carey Hipnotis Sentul: Suara 5 Oktaf Tak Lekang Waktu Berhasil Hipnotis Penonton!
-
Nostalgia Bareng Lagu-lagu Westlife dan Boyzone, Buka Konser Mariah Carey
-
Momen Langka, Guruh Gipsy Tampil di Synchronize Fest Usai 50 Tahun Vakum
-
Isu Cerai, Warganet Ungkit Lagi Romansa Lama Putri Tanjung dengan Gofar Hilman
-
Setahun Pacaran, El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya