Suara.com - Kebahagiaan tengah menyelimuti pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang baru saja merayakan ulang tahun pertama anak mereka, Ameena Hanna Nur Atta pada Rabu (22/2/2023).
Pada acara ulang tahun tersebut, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah memilih merayakannya bersama anak-anak yatim. Keluarga besar Anang - Ashanty dan Krisdayanti - Raul Lemos juga ada di sana.
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengabadikan momen perayaan ulang tahun ke-1 Ameena ini dalam Youtubenya.
Usai merayakan ulang tahun bersama anak-anak yatim, satu per satu keluarga Aurel dan Atta pun memberikan kado spesial untuk Ameena.
Tak disangka, keluarga Ashanty dan Krisdayanti kompak memberikan kado berupa emas murni puluhan gram untuk ulang tahun cucu mereka.
"Ameena ini tadi udah dapat kado dari Avo sama Gemmi. Wow, lucu sekali. Kalung, lucu banget. Terus ini sayang dari Genda, Arsy Arsya, Om Jiel, Kakek. Wow, ih lucu banget," ujar Aurel sambil membuka kado Ameena dari keluarganya dilansir dari Youtube AH, Kamis (23/2/2023).
"Kok bisa kompak sih, Gemmi Genda (kadonya) emas," ujar Atta.
Aurel dan Atta Halilintar pun bersyukur anaknya mendapat kado emas yang bisa menjadi investasi jangka panjang.
"Ameena banyak dikasih emas. Lumayanlah, katanya investasi jangka panjang dapat emas," ujar Atta Halilintar.
Baca Juga: Tokoh PBNU Ini Ibaratkan Mario Dandy Layaknya 'Sambo-sambo Kecil', Tanya Harusnya Diapain?
Selain emas murni, Krisdayanti juga memberikan sejumlah perhiasan dan 5 ekor kelinci untuk Ameena.
Berita Terkait
-
Viral Video Fuji Menyendiri Saat Acara Media Clash, Diduga Dijauhi Tim AHHA
-
Tak Hadir di Acara Ulang Tahun, Gen Halilintar juga Belum Kirim Kado untuk Ameena
-
12 Potret Ulang Tahun Pertama Ameena, Tetap Meriah Meski Tak Dihadiri Gen Halilintar
-
Dibully Gegara Tak Datang ke Ultah Ameena, Ibu Atta Halilintar Gercep Lakukan Ini
-
Putra Siregar Akui Atta Halilintar Punya Jasa Besar untuk Bisnis PS Store
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono: New York Bau Pesing, Tapi Sekolah Negeri Gratis
-
Punya Mobil Mewah dan Kuda, Taqy Malik Malah Minta Bantuan Masyarakat untuk Pembebasan Lahan Masjid
-
Usai Bantu Yai Mim, Aviwkila Diduga Alami Teror Gaib Berturut-turut
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
-
6 Bulan 'Ngebom' di New York, Pandji Pragiwaksono Nangis Menghadap Patung Liberty
-
Film Antologi 4 Kisah Perempuan Penuh Makna, Disutradarai 4 Perempuan Tampil Memukau di JWC 2025
-
Soimah dan Andhika Pratama Bahas Persaingan 'Tak Sehat' di Dunia Artis
-
Tak Sanggup Lagi Biayai Pengobatan Korban yang Ditabrak, Nadya Almira Minta Bantuan Polisi
-
Masih Akui Mantan Ganteng, Ini Jawaban Tasya Farasya Jika Diajak Rujuk Ahmad Assegaf